Faktor Lain dalam Persoalan Budi Gunawan

Rabu, 14 Januari 2015 - 14:25 WIB
Faktor Lain dalam Persoalan...
Faktor Lain dalam Persoalan Budi Gunawan
A A A
JAKARTA - Penetapan calon Kapolri Komisaris Jenderal (Komjen) Polisi Budi Gunawan sebagai tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) wajar jika ada yang berpandangan politis.

Pengamat politik dari Universitas Diponegoro, Teguh Yuwono mengatakan, berdasarkan sudut pandang politik, dalam penunjukkan Kapolri banyak kekuatan kelompok tertentu yang menyebabkan tekanan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Konteks pertarungan politik di balik layar semakin kuat dalam penjegalan Budi Gunawan," ujar Teguh, Jakarta, Rabu (14/1/2015)

Maka itu, dia menyarankan kepada Jokowi tetap melanjutkan proses pencalonan Budi Gunawan sebagai Kapolri, "Dengan alasan asas praduga tidak bersalah tetap dikedepankan. Tapi kita menunggu saja sikap Presiden Jokowi," tukasnya.
(kur)
Berita Terkait
Mencurigakan! Tersangka...
Mencurigakan! Tersangka Solar Oplosan di Ogan Ilir Miliki Rekening Gendut
Lusa, KPK Panggil Rafael...
Lusa, KPK Panggil Rafael Alun Trisambodo Klarifikasi Rekening Jumbo Mencurigakan
Bareskrim Bentuk Tim...
Bareskrim Bentuk Tim Usut Dugaan Transaksi Mencurigakan 256 Rekening Panji Gumilang
Warga Jember Dapat Paket...
Warga Jember Dapat Paket Mencurigakan, Ternyata Ini Isinya
Kuasa Hukum FPI: Kalau...
Kuasa Hukum FPI: Kalau Ada Dana dari Luar Negeri, Itu untuk Sosial Kemanusiaan
Dana Nasabah Raib Digondol...
Dana Nasabah Raib Digondol Bisa Balik Engga Ya? Nih Jawabannya
Berita Terkini
Ketua DPP Perindo: Kerja...
Ketua DPP Perindo: Kerja Keras dan Prestasi Jadi Kunci Peran Perempuan di Politik
27 menit yang lalu
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
41 menit yang lalu
Wamensesneg Ungkap Tujuan...
Wamensesneg Ungkap Tujuan Video Monolog Wapres Gibran: Supaya Tak Ada Lagi Informasi Bias
2 jam yang lalu
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, DPR Terbuka: Kalau Urgen
3 jam yang lalu
PMRI Ajak Perantau Riau...
PMRI Ajak Perantau Riau Berkontribusi Membangun Bangsa
3 jam yang lalu
Inovasi AI Diyakini...
Inovasi AI Diyakini Bisa Bawa Dunia Teknologi Semakin Bermanfaat
4 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved