Menpan RB Kaji Moratorium PNS Sesuai Permintaan Jokowi

Selasa, 28 Oktober 2014 - 14:40 WIB
Menpan RB Kaji Moratorium...
Menpan RB Kaji Moratorium PNS Sesuai Permintaan Jokowi
A A A
JAKARTA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Yuddy Chrisnandi, melakukan pertemuan mendadak dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK).

Yuddy mengatakan pertemuannya dengan JK membahas keinginan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk melakukan moratorium Pegawai Negeri Sipil (PNS).

"Bertemu beliau (JK) ada hal yang sedang kita kaji, instruksi beliau adalah arahan Pak Presien, beliau minta dilakukan moratorium PNS," kata Yuddy di Kemenpan RB, Jakarta, Selasa (28/10/2014).

Politikus Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) ini mengakui, pelaksanaan moratorium ini masih dalam pengkajian.

"Kita sedang kaji, berapa sebenarnya rasio yang tepat. Jumlah birokrat pegawai negeri kita dibandingkan dengan jumlah penduduk," ungkapnya.

"Misalnya dengan 250 juta jiwa penduduk itu yang tepat berapa, kalau di DKI penduduk 8 juta birokratnya berapa," paparnya.

Lebih lanjut Yuddy menjelaskan, dirinya masih menghitung kesesuaian jumlah dari keseluruhan PNS yang saat ini masih bekerja.

"Jadi kita sedang menghitung apakah jumlah PNS 4,6 juta ini apakah kelebihan atau tidak. Atau kurang, itu akan kita kaji," pungkasnya.
(maf)
Berita Terkait
Apel Pertama Pasca Libur...
Apel Pertama Pasca Libur Natal, Banyak PNS Setda Majalengka Masih Absen
Terekam Kamera, Oknum...
Terekam Kamera, Oknum PNS Ganti Plat Merah Mobil Dinas ke Plat Hitam
Ini Lima Penghasilan...
Ini Lima Penghasilan yang Diterima PNS Selain Gaji Pokok
Mengenal Gaji Tunggal...
Mengenal Gaji Tunggal PNS, Kebijakan Upah yang Segera Digodok Pemerintah
Kenali Pangkat dan Golongan...
Kenali Pangkat dan Golongan PNS Beserta Tunjangannya
Beneran Nih Tunjangan...
Beneran Nih Tunjangan Pensiunan PNS Capai Rp1 Miliar?
Berita Terkini
Menyambut Mudik Lebaran...
Menyambut Mudik Lebaran 2025: Regulasi, Keamanan, dan Infrastruktur yang Diuji
1 jam yang lalu
Ridwan Kamil Ada di...
Ridwan Kamil Ada di Rumah saat KPK Menggeledah Kediamannya
1 jam yang lalu
NU Gallery Gelar IPE...
NU Gallery Gelar IPE 2025, Diplomasi Budaya Indonesia-Rusia Kian Erat
2 jam yang lalu
DPR Harap Sistem Baru...
DPR Harap Sistem Baru Pengiriman Pekerja Migran Indonesia ke Saudi Bisa Maksimalkan Perlindungan
2 jam yang lalu
Sambut HUT ke-25, BMI...
Sambut HUT ke-25, BMI Gelar Pasar Murah
2 jam yang lalu
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
3 jam yang lalu
Infografis
Pakar Ingatkan Omongan...
Pakar Ingatkan Omongan Jokowi, Kebijakan Jangan Dikriminalisasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved