Pengacara Berharap Hakim Pertimbangkan Pembelaan Setnov

Selasa, 24 April 2018 - 11:27 WIB
Pengacara Berharap Hakim...
Pengacara Berharap Hakim Pertimbangkan Pembelaan Setnov
A A A
JAKARTA - Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta akan menjatuhkon vonis kepada mantan Ketua DPR Setya Novato (Setnov) terkait perkara korupsi kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP), hari ini.

Kuasa Hukum Setnov, Firman Wijaya mengaku pihaknya pasrah dan menunggu putusan hakim dalam perkara kliennya itu.

"Kita berharap ada judicial wisdom dari putusan majelis dipimpin Pak Yanto, kami harap bijaksana," ujar Firman di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Selasa (24/4/2018).

Firman mengaku enggan banyak berbicara sebelum majelis hakim mengetok palu akhir kepada Setnov. Kendati begitu, dia berharap hakim mempertimbangkan nota pembelaan (pleidoi) yang sudah disampaikan mantan orang nomor satu di Golkar tersebut.

"Kami harap nota pembelaan yang sudah kami sampaikan jadi penilaian majelis hakim," jelasnya.

Jaksa menuntut Setnov dijatuhi hukuman 16 tahun penjara dan denda Rp1 miliar serta membayar uang pengganti USD7,4 juta.
(dam)
Berita Terkait
KPK Panggil Tannos terkait...
KPK Panggil Tannos terkait Kasus Korupsi E-KTP
Praswad Nugraha: Paulus...
Praswad Nugraha: Paulus Tannos Ditangkap KPK Singapura jadi Peringatan bagi Para Buron
KPK Tahan 2 Tersangka...
KPK Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengadaan E-KTP Kemendagri
Dalami Kasus Korupsi...
Dalami Kasus Korupsi E-KTP, KPK Panggil Pegawai Kemendagri
Antrian E KTP Ricuh
Antrian E KTP Ricuh
Eks Dirut PNRI Janji...
Eks Dirut PNRI Janji Bantu KPK Bongkar Korupsi e-KTP
Berita Terkini
Rampai Nusantara Bela...
Rampai Nusantara Bela Jokowi yang Dituding Deddy Sitorus
12 menit yang lalu
Respons Kejagung Soal...
Respons Kejagung Soal Pengaduan Jampidsus ke KPK Dinilai Arogan
29 menit yang lalu
Gubernur Lemhannas Ceramah...
Gubernur Lemhannas Ceramah di Masjid Salman ITB, Tekankan Pentingnya Ketahanan Nasional
32 menit yang lalu
Kejagung Buka Peluang...
Kejagung Buka Peluang Periksa Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati, Kasus Apa?
47 menit yang lalu
Kapolri Pimpin Sertijab...
Kapolri Pimpin Sertijab 23 Pejabat Polri termasuk 10 Kapolda
56 menit yang lalu
Riwayat Jabatan Irjen...
Riwayat Jabatan Irjen Pol Anwar yang Baru Terkena Mutasi Jadi Asisten SDM Kapolri
1 jam yang lalu
Infografis
Aset Militer Direbut...
Aset Militer Direbut Taliban, AS Pertimbangkan Serangan Udara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved