Jelang Pertemuan SBY-Prabowo, Kader Demokrat Mulai Datangi Cikeas

Kamis, 27 Juli 2017 - 19:40 WIB
Jelang Pertemuan SBY-Prabowo,...
Jelang Pertemuan SBY-Prabowo, Kader Demokrat Mulai Datangi Cikeas
A A A
JAKARTA - Jelang pertemuan Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, sejumlah kader Partai Demokrat mulai mendatangi kediaman Presiden RI keenam itu.

Mereka di antaranya Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Syarief Hasan dan Djoko Udjianto. Keduanya tiba sekitar pukul 18.46 WIB, di Puri Cikeas, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis (27/7/2017).

Kemudian, Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Hinca Panjaitan, sekitar pukul 18.58 WIB. Sebelumnya, sekitar pukul 17.00 WIB tadi, diketahui mobil putra sulung SBY, Agus Harimurti Yudhoyono sudah tiba ke Puri Cikeas.

Sementara putra bungsu SBY, Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) tiba sekitar pukul 14.00 WIB. "Mudah-mudahan pertemuan ini pertemuan bersilaturahmi antara Pak SBY dan Pak Prabowo," ujar Djoko Udjianto di lokasi.
(kri)
Berita Terkait
Prabowo Akan Temui SBY...
Prabowo Akan Temui SBY dalam Waktu Dekat
Politikus Demokrat:...
Politikus Demokrat: SBY Inisiator Demokrat, Prabowo Dirikan Gerindra, Moeldoko?
SBY Temui Prabowo di...
SBY Temui Prabowo di Kertanegara, Jubir Sebut Bahas Geopolitik dan Geostrategi
Bertemu AHY, Prabowo...
Bertemu AHY, Prabowo Titip Salam Hormat untuk SBY
Soal Pertemuan Prabowo-SBY,...
Soal Pertemuan Prabowo-SBY, Gerindra: Sedang Cocokkan Waktu
Prabowo dan SBY Bertemu...
Prabowo dan SBY Bertemu di Pacitan Akhir Pekan Ini
Berita Terkini
Kejati Jakarta Tetapkan...
Kejati Jakarta Tetapkan 9 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Pembiayaan Fiktif di PT Telkom
42 menit yang lalu
Tak Hadiri Sidang Mediasi...
Tak Hadiri Sidang Mediasi Gugatan Ijazah di PN Solo, Ini Kata Jokowi
1 jam yang lalu
Kejagung Tetapkan 3...
Kejagung Tetapkan 3 Tersangka Kasus Korupsi Proyek Satelit di Kemhan
1 jam yang lalu
Bawaslu dan MK Diminta...
Bawaslu dan MK Diminta Usut Modus Baru di PSU Pilkada Bengkulu Selatan
2 jam yang lalu
3 Ketua PAC Datangi...
3 Ketua PAC Datangi Lagi Kantor DPP PDIP, Ada Apa?
3 jam yang lalu
Cold Storage Perlu Dibangun...
Cold Storage Perlu Dibangun di Timur Indonesia untuk Dukung Ketahanan Pangan Nasional
3 jam yang lalu
Infografis
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved