Diberangkatkan Haji oleh Raja Salman, Polri Data Keluarga Densus 88

Rabu, 01 Maret 2017 - 11:14 WIB
Diberangkatkan Haji...
Diberangkatkan Haji oleh Raja Salman, Polri Data Keluarga Densus 88
A A A
JAKARTA - Mabes Polri tengah menginventarisir nama-nama personel Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri yang gugur dalam tugas. Hal tersebut dilakukan terkait rencana Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al-Saud yang akan menghajikan para keluarga personel yang meninggal dalam tugas.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Rikwanto mengatakan, biaya pemberangkatan haji bagi keluarga personel Densus 88 akan ditanggung oleh Pemerintah Arab Saudi.

"Jadi keluarga personel Densus 88 yang akan diberangkatkan," ujar Rikwanto di Kompleks Mabes Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (1/3/2017).

Rikwanto menuturkan, pemberangkatan haji gratis tersebut merupakan bentuk apresiasi dan penghargaan dari Pemerintah Arab Saudi bagi personel yang berjasa dalam penanggulangan terorisme. Nama-nama yang telah diinventarisir selanjutnya akan dikerahkan kepada Duta Besar Arab Saudi.

"Pemberangkatan bertahap. Lima orang pertahun dimulai tahun ini," ucap Rikwanto.
(kri)
Berita Terkait
Indonesia Punya Peran...
Indonesia Punya Peran Penting dalam Diplomasi Internasional
Travel Alliance + Grab...
Travel Alliance + Grab + Trip.com = Kombo Mantap untuk Ngebolang Keliling Asia!
Kisah di Balik Monumen...
Kisah di Balik Monumen Soekarno Rancangan Ridwan Kamil di Aljazair
Jokowi dan Pendekatan...
Jokowi dan Pendekatan Realis dalam Kebijakan Luar Negeri Indonesia
Peringati Hari Solidaritas,...
Peringati Hari Solidaritas, Kemlu: Palestina Terpatri dalam Inti Politik Luar Negeri RI
Kemlu Nilai Seruan Penyelidikan...
Kemlu Nilai Seruan Penyelidikan Asal-usul Corona Scoot Morrison Bukan Hal Baru
Berita Terkini
Mensesneg Tegaskan Tidak...
Mensesneg Tegaskan Tidak Ada Reshuffle dalam Waktu Dekat
6 menit yang lalu
Prabowo Tunjuk Mensesneg...
Prabowo Tunjuk Mensesneg Prasetyo Hadi Jadi Jubir Bantu PCO
21 menit yang lalu
Ini 7 Menteri dan 1...
Ini 7 Menteri dan 1 Wamen Kabinet Kabinet Merah Putih yang Sowan ke Rumah Jokowi di Solo
26 menit yang lalu
Mahfud MD Soroti Kasus...
Mahfud MD Soroti Kasus Suap Hakim soal Vonis Korporasi CPO: Gila Ini Sangat Berbahaya, Sangat Jorok!
44 menit yang lalu
Prabowo Diisukan akan...
Prabowo Diisukan akan Kembali Reshuffle Kabinet, Sekjen Gerindra: Saya Belum Dengar
48 menit yang lalu
Prabowo Sudah Tanda...
Prabowo Sudah Tanda Tangani UU TNI Sebelum Lebaran 2025
1 jam yang lalu
Infografis
Pangeran yang Bisa Jadi...
Pangeran yang Bisa Jadi Raja Jika Raja Salman Meninggal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved