4 Perwira Tinggi TNI AL Bintang 3 yang Bertugas di Luar Mabesal, Nomor Terakhir Peraih Adhi Makayasa AAL 1987

Selasa, 13 Desember 2022 - 18:02 WIB
loading...
4 Perwira Tinggi TNI...
Terdapat sejumlah perwira tinggi (pati) TNI AL bintang 3 yang bertugas di luar Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal). Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Terdapat sejumlah perwira tinggi (pati) TNI AL bintang 3 yang bertugas di luar Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal). Pada penugasannya, seorang prajurit TNI sejatinya harus siap ditempatkan di mana saja.

Sebagai contoh, anggota TNI AL tidak akan selalu bertugas di Mabesal. Dia bisa berdinasi di Mabes TNI ataupun lembaga dan kementerian yang lainnya.

Baca juga : 4 Perwira Tinggi TNI AL Bintang 3 di Mabesal, Terakhir Pernah Jadi Danpaspampres

Berikut deretan perwira tinggi TNI AL bintang 3 yang bertugas di luar Mabesal.

1. Laksamana Madya TNI Muhammad Ali (Pangkogabwilhan I)

Laksamana Madya TNI Muhammad Ali merupakan salah satu perwira tinggi (pati) di TNI Angkatan Laut (AL). Kini, dia berstatus sebagai Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I (Pangkogabwilhan I).

Mengutip keterangan dari laman resmi TNI, Muhammad Ali adalah lulusan Akademi Angkatan Laut (AAL) 1989. Pria kelahiran 9 April 1967 ini pernah mengikuti sejumlah pendidikan militer seperti Dikpasiswa angkatan ke-2 (1990), Dikcawak Kasel (1990-1991), Kursus Ausbildung Waffengerat U Boote 206 (kapal selam U-206 di Jerman tahun 1997), dan lainnya.

Dalam catatan kariernya, Muhammad Ali menjadi Pangkogabwilhan berdasarkan mutasi dan rotasi jabatan yang dilakukan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto pada Agustus 2021.

Berdasarkan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/684/VIII/2021 tanggal 2 Agustus 2021 tentang Pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia, Ali yang sebelumnya menjabat Asrena KSAL dengan pangkat Laksamana Muda beralih tugas sebagai Pangkogabwilhan I.

2. Laksamana Madya TNI Aan Kurnia (Kepala Bakamla)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cerita Pratu Egy dan...
Cerita Pratu Egy dan Praka Nofrian, Satgas TNI di Lebanon yang Terkena Ledakan dari Tank Israel
Soal Prajurit Masuk...
Soal Prajurit Masuk Kampus, Mabes TNI: Tak Ada Konflik dengan Mahasiswa
Ribuan Prajurit TNI...
Ribuan Prajurit TNI Satgas Perdamaian Dunia di Lebanon Kembali ke Tanah Air
Letjen TNI Aktif dari...
Letjen TNI Aktif dari Korps Kavaleri, Nomor 2 Lulusan Terbaik Akmil 1992
4 Letjen TNI Berkarier...
4 Letjen TNI Berkarier Moncer Teman Seangkatan Panglima TNI Lulusan Akmil 1991
4 Perwira Tinggi TNI...
4 Perwira Tinggi TNI Digeser ke Lemhannas pada Mutasi TNI Maret 2025, Ini Nama-namanya
Berkas Kasus Pembunuhan...
Berkas Kasus Pembunuhan Wartawati oleh Oknum TNI AL Dilimpahkan ke Odmil
Karier Mantan Panglima...
Karier Mantan Panglima TNI Yudo Margono Setelah Pensiun, Pernah Berencana Jadi Petani
Bursa Panglima TNI,...
Bursa Panglima TNI, Wakasal Erwin S. Aldedharma Berpeluang Jadi Calon Kuat
Rekomendasi
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
Berita Terkini
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
7 jam yang lalu
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
9 jam yang lalu
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
9 jam yang lalu
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
9 jam yang lalu
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
9 jam yang lalu
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
9 jam yang lalu
Infografis
4 Fakta Masjid Ibrahimi...
4 Fakta Masjid Ibrahimi di Kota Hebron yang Ditutup Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved