Zulhas: Hampir Semua Kader PAN Usul Ganjar Capres 2024

Jum'at, 02 Desember 2022 - 16:05 WIB
loading...
Zulhas: Hampir Semua...
Ketua Umum PAN Zulhas dan Ganjar Pranowo usai Rakor PAN Jateng di Hotel Grasia, Kota Semarang, Jateng, Jumat (2/12/2022). Foto/Dok. SINDOnews
A A A
SEMARANG - Hampir semua kader Partai Amanat Nasional (PAN) mengusulkan Ganjar Pranowo sebagai capres 2024. Hal tersebut disampaikan Ketua Umum PAN Zulkilfi Hasan (Zulhas) usai Rakor PAN Jateng di Hotel Grasia, Kota Semarang, Jateng, Jumat (2/12/2022).

Dalam Rakor PAN Jateng, suara Ganjar Presiden terdengar menggema dari semua kader. Zulhas yang hadir dalam acara itu pun mendengar aspirasi kader-kader di Jateng.

"Jawa Tengah sudah memutuskan satu nama, Pak Ganjar Pranowo untuk diusung menjadi calon presiden dan wakil presiden yang disampaikan kepada DPP tadi," katanya.

Zulhas mengatakan, nantinya suara ini akan dibahas di forum DPP PAN. Hal tersebut merupakan bagian dari mekanisme partai. "Tentu nanti mekanismenya kan kita sampaikan di DPP pada saatnya," lanjut mendag.

Selain ke DPP, Zulhas menyebut pihalnya juga akan menyampaikan aspirasi kader wilayah ini kepada Koalisi Indonesia Bersatu (KIB). Nantinya partai di KIB akan rembuk bersama membahas usulan capres ini.

"Nanti ada Golkar ngusulkan, PAN ngusulkan, PPP ngusulkan, kita berembug. Soalnya saya yang umumkan nggak cukup juga nggak bisa. Makanya nanti berunding dengan KIB, nanti KIB juga nambah lagi. Prosesnya gitu karena ada syarat 20%," tandasnya.

Sementara itu, Ganjar yang juga menghadiri Rakor PAN Jateng sebagai pembicara materi kebangsaan berterima kasih atas dukungannya. Ganjar mengatakan, suara itu mesti dihormati. Baca juga: Survei Indikator: Ridwan Kamil dan Erick Thohir Cawapres Paling Dipilih Dampingi Ganjar

"Itu kan keputusan dari institusi ya, terima kasih. (komunikasi dengan partai) Pasti antarpartai akan berbicara. Ya masing-masing ada aturannya tentu kita hormati," ujarnya.
(poe)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
Ketua Fraksi PAN DPR...
Ketua Fraksi PAN DPR Berangkatkan 1.500 Peserta Mudik Gratis
DPR Dukung Menko Zulhas...
DPR Dukung Menko Zulhas Tertibkan Area Wisata di Puncak untuk Perbaikan Lingkungan
Soal Koalisi Permanen,...
Soal Koalisi Permanen, Putri Zulhas: Dari Dulu PAN Solid Dukung Prabowo
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Kumpulkan Ketum Parpol...
Kumpulkan Ketum Parpol di Kediamannya, Prabowo: Biasalah, Kita Seminggu Sekali Bertemu
Zulhas Instruksikan...
Zulhas Instruksikan Kader PAN Wujudkan Cita-cita Swasembada Pangan
Senang jika Jokowi Masuk...
Senang jika Jokowi Masuk PAN, Viva Yoga Mauladi: Menambah Energi Baru
Rekomendasi
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
Korban Pelecehan Seksual...
Korban Pelecehan Seksual Oknum Dokter di RS Swasta Malang Bertambah Jadi 4 Orang
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
Berita Terkini
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
1 jam yang lalu
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
1 jam yang lalu
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
2 jam yang lalu
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
2 jam yang lalu
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
3 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Ngobrol Sehat dengan Menteri Kesehatan Bersama Desvita Bionda, Hanya di iNews
3 jam yang lalu
Infografis
9 Julukan Bulan Suci...
9 Julukan Bulan Suci Ramadan, Penghulu Semua Bulan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved