Airlangga Perintahkan Fraksi MPR Kaji Urgensi Pembentukan PPHN

Kamis, 15 September 2022 - 20:38 WIB
loading...
Airlangga Perintahkan...
Bendahara Fraksi Partai Golkar di MPR Mujib Rohmat (kanan) dalam seminar yang digelar Fraksi MPR, Kamis (15/9/2022). Foto: Felldy Utama/MPI
A A A
JAKARTA - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto memerintahkan Fraksi Golkar di MPR untuk mengkaji secara mendalam terkait urgensi pembentukan Pokok-Pokok Haluan Negara ( PPHN ). Hal tersebut diungkapkan oleh Bendahara Fraksi Partai Golkar di MPR Mujib Rohmat.

"Itu perintah dari ketua umum (Airlangga, red) untuk mencermati itu, baru nanti kesepakatannya seperti apa kita rumuskan bareng-bareng," kata Mujib Rohmat dalam seminar yang digelar Fraksi MPR, Kamis (15/9/2022).

Mujib menyatakan bahwa sampai saat ini belum ada keputusan apa pun perihal rencana pembentukan PPHN ini. Sebab, fraksinya masih terus menampung aspirasi dari sejumlah pakar tata negara hingga elemen masyarakat.



Setelah itu, kata dia, aspirasi yang telah diterima akan ditindaklanjuti kembali oleh Fraksi Partai Golkar sebelum nantinya akan dibawa pada forum Rapat Paripurna MPR. "Kita akan mendiskusikan teman-teman dari pimpinan FPG apakah perlu atau tidak, kalau barangkali perlu kita memang merumuskan lagi dengan tim yang lebih kecil dan intens kemudian kita sampaikan kepada ketua umum, kemudian kita dapat arahan dan itu menjadi keputusan resmi dari MPR sebagai kepanjangan tangan dari DPP Partai Golkar," ujarnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
KPPG Ingin Kaum Perempuan...
KPPG Ingin Kaum Perempuan Terlibat dalam Kancah Politik Nasional
Buka Pendidikan untuk...
Buka Pendidikan untuk Politikus Muda Golkar, Bahlil Puji Misbakhun
Batal Ikut Maraton di...
Batal Ikut Maraton di AS, Misbakhun Dinilai Tunjukkan Loyalitas
Isu Reshuffle Kabinet,...
Isu Reshuffle Kabinet, Golkar Yakin Prabowo Tak Akan Pertaruhkan Kepentingan Rakyat demi 1-2 Orang
Bahlil Ogah Tanggapi...
Bahlil Ogah Tanggapi Serius Tarif Trump: Kayak Dunia Sudah Mau Berakhir
Motor Mewah Ridwan Kamil...
Motor Mewah Ridwan Kamil Disita KPK, Golkar Hargai Proses Hukum
Halalbihalal Partai...
Halalbihalal Partai Golkar, Bahlil Bicara Reshuffle Pengurus DPP
Atalia Praratya Hadir...
Atalia Praratya Hadir Sendirian di Halalbihalal Partai Golkar, ke Mana Ridwan Kamil?
Ketum AMPI Ungkap Peluang...
Ketum AMPI Ungkap Peluang Besar dari Kebijakan Impor Prabowo
Rekomendasi
7 Gaya Permainan Sepak...
7 Gaya Permainan Sepak Bola Ciri Khas Timnas Juara Piala Dunia
Pakistan dan India Bisa...
Pakistan dan India Bisa Perang Habis-habisan Gara-gara Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
Pelita Jaya Rekrut Juara...
Pelita Jaya Rekrut Juara NBL Australia Justin Tatum sebagai Pelatih
Berita Terkini
Audiensi dengan Kompolnas,...
Audiensi dengan Kompolnas, Serdik Sespimmen 65 Ingin Perdalam Wawasan Kepemimpinan
11 menit yang lalu
Sidang Lanjutan Hasto...
Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Kembali Digelar, 3 Saksi Dihadirkan
18 menit yang lalu
Setelah Sowan Jokowi,...
Setelah Sowan Jokowi, Serdik Sespimmen Polri Kunjungi Kompolnas
47 menit yang lalu
Presiden Prabowo Titipkan...
Presiden Prabowo Titipkan Surat Pribadi untuk Pemerintah Vatikan
1 jam yang lalu
Penambahan Kewenangan...
Penambahan Kewenangan Jaksa di RUU Kejaksaan Berpotensi Pelanggaran HAM
1 jam yang lalu
Solo Diusulkan Jadi...
Solo Diusulkan Jadi Daerah Istimewa Surakarta, Mensesneg: Belum Masuk Istana
1 jam yang lalu
Infografis
Menhan Korsel Perintahkan...
Menhan Korsel Perintahkan Pasukan Khusus Habisi Kim Jong-un
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved