Pantun HT saat Lantik Mahyudin Jadi Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Perindo

Sabtu, 27 Agustus 2022 - 20:45 WIB
loading...
Pantun HT saat Lantik...
Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo (HT) melantik mantan Wakil Ketua DPD Dr. H. Mahyudin ST. MM sebagai Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Perindo, Sabtu (27/8/2022). Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Wakil Ketua DPD RI, Dr. H. Mahyudin ST. MM resmi menjabat sebagai Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Persatuan Indonesia (Perindo). Pelantikan tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo (HT), Sabtu (27/8/2022).

Saat memberikan sambutan dalam acara tersebut, HT menyatakan Partai Perindo merupakan partai yang inklusif. Partai Perindo menurutnya, merupakan wadah bagi semua anak bangsa yang mempunyai tujuan menyejahterakan rakyat Indonesia. Baca juga: Hary Tanoesoedibjo Paparkan Alasan Beri Nama Partai Persatuan Indonesia

"Saya ingin tegaskan sekali lagi bahwa Partai Perindo adalah wadah perjuangan, wadah perjuangan kita bersama, wadah perjuangan anak bangsa, wadah perjuangan untuk memperjuangkan kepentingan rakyat Indonesia," ujar HT dalam acara tersebut, Sabtu (27/8/2022).



Saat menutup sambutannya, HT menyampaikan sebuah pantun yang bersejarah bagi Partai Perindo. Ia menyebutkan, pantun tersebut ia buat pada Februari 2015 saat deklarasi pembentukan Partai Perindo.

"Saya membuat pantun ini untuk menyemangati kita semua," ucapnya.

Berikut pantun yang dilantunkan HT:

Berjalan sepanjang pesisir,
Melihat indahnya samudera,
Partai Perindo hadir,
Untuk Indonesia sejahtera.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gelar Konsolidasi Hadapi...
Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029, Partai Perindo Matangkan Strategi Politik
DPP dan DPW Partai Perindo...
DPP dan DPW Partai Perindo se-Jakarta Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029
Hadiri Peluncuran Puspa...
Hadiri Peluncuran Puspa Daya, Keluarga Korban Kekerasan Seksual Akui Advokasi Perindo Gratis
Peringatan Hari Kartini,...
Peringatan Hari Kartini, Perindo Dorong Perempuan Berani Bersuara
Perindo Luncurkan Puspa...
Perindo Luncurkan Puspa Daya, Organisasi Sayap yang Fokus pada Perlindungan Perempuan, Anak, dan Disabilitas
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
Partai Perindo Panaskan...
Partai Perindo Panaskan Mesin Politik Hadapi Pemilu 2029, Banten Jadi Titik Awal
Halalbihalal iNews Media...
Halalbihalal iNews Media Group Dimeriahkan Doorprize ke Karyawan
Partai Perindo Dukung...
Partai Perindo Dukung KRIS BPJS untuk Tingkatkan Mutu Layanan Kesehatan yang Adil dan Merata
Rekomendasi
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
Pramono Anung Kaget...
Pramono Anung Kaget Pelamar PPSU Membeludak Lebih dari 7.000 Orang
Berita Terkini
Laporkan Ahmad Dhani...
Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim, Rayen Pono Bawa 3 Bukti
2 jam yang lalu
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
2 jam yang lalu
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Menteri Rapatkan Barisan, Cak Imin Sangkal terkait Pemilu 2029
3 jam yang lalu
Revisi UU LLAJ Dinilai...
Revisi UU LLAJ Dinilai Bisa Jadi Solusi Tertibkan Truk ODOL
3 jam yang lalu
Presiden Prabowo dan...
Presiden Prabowo dan Mentan Amran Pimpin Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi
3 jam yang lalu
MA Mutasi 199 Hakim,...
MA Mutasi 199 Hakim, KY Siap Beri Masukan terkait Hakim-hakim Berintegritas
4 jam yang lalu
Infografis
Pewaris Kerajaan Inggris...
Pewaris Kerajaan Inggris Pangeran William Jadi Target Drone Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved