Prabowo Akan Ajari Gibran Naik Kuda di Hambalang

Senin, 06 Juni 2022 - 22:06 WIB
loading...
Prabowo Akan Ajari Gibran...
Prabowo Subianto yang merupakan Menteri Pertahanan (Menhan), bakal mengajari berkuda Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Prabowo Subianto yang merupakan Menteri Pertahanan (Menhan), bakal mengajari berkuda Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka. Rencananya kegiatan tersebut akan digelar di Hambalang, Bogor, Jawa Barat.



Muzani menjelaskan, awalnya Jokowi meminta Wali Kota Solo tersebut yang merupakan putra kandungnya itu, untuk sowan ke pesaingnya dalam Pilpres 2019.



"Pak Jokowi kemudian bicara dengan Mas Gibran, bahwa mengajak supaya sowan kepada Pak Prabowo," kata Muzani saat ditemui usai menghadiri sidang doktoral Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto di Universitas Pertahanan (Unhan), Senin (6/6/2022).

Namun Muzani belum bisa memastikan, kapan keduanya akan merealisasikan hal yang dimaksud. Ia menuturkan, sebagai Menhan dan Wali Kota Solo, keduanya mempunyai kesibukan masing-masing dalam profesi mereka. Sehingga masih dicari untuk mendapatkan waktu yang pas.

"Sampai sekarang sedang dicocokkan waktu kedua beliau, baik Prabowo maupun Mas Gibran," ujar Muzani.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
Giliran PKS Beri Sinyal...
Giliran PKS Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029
Gen Z Ajak Fachrul Razi...
Gen Z Ajak Fachrul Razi Dialog Terbuka terkait Isu Pelengseran Wapres Gibran
Prabowo Hadiri Townhall...
Prabowo Hadiri Townhall Meeting Danantara Bersama BUMN, Ini yang Dibahas
Wamensesneg Ungkap Tujuan...
Wamensesneg Ungkap Tujuan Video Monolog Wapres Gibran: Supaya Tak Ada Lagi Informasi Bias
Wamen Juri Ardiantoro...
Wamen Juri Ardiantoro Bela Gibran soal Monolog: Pekerjaan Wapres Bicara, Masa Dilarang
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
Mantan Gubernur Lemhannas:...
Mantan Gubernur Lemhannas: Usulan Pergantian Wapres Gibran Menarik dan Harus Dikaji
Profil 2 Jenderal TNI...
Profil 2 Jenderal TNI Purn yang Ingin Wapres Gibran Lengser, Mantan Menag dan Panglima TNI Era Soeharto
Rekomendasi
Cegah Kekerasan Remaja,...
Cegah Kekerasan Remaja, Seminar Siswa dan Lokakarya Guru Digelar di Dompu NTB
Nonton Petualangan Seru...
Nonton Petualangan Seru Zak Storm Bareng Keluarga di VISION+
Rangkul Keberagaman,...
Rangkul Keberagaman, Kementan Gelar Grand Final YAA 2025
Berita Terkini
Menteri Transmigrasi...
Menteri Transmigrasi Audiensi dengan Jajaran iNews Media Group, Ini yang Dibahas
19 menit yang lalu
Mediasi Gugatan Ijazah...
Mediasi Gugatan Ijazah Alot, Tergugat Tolak Tunjukkan Data Sekolah Jokowi
35 menit yang lalu
Kapolri Pimpin Upacara...
Kapolri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 13 Perwira Tinggi, Berikut Nama-namanya
49 menit yang lalu
Nurul Arifin Dorong...
Nurul Arifin Dorong Kesejahteraan Prajurit Jadi Prioritas Utama Penguatan Pertahanan Nasional
52 menit yang lalu
KPK Geledah 16 Lokasi...
KPK Geledah 16 Lokasi di Mempawah Kalbar, Ada 3 Tersangka
59 menit yang lalu
Eksistensi Ormas sebagai...
Eksistensi Ormas sebagai Pilar Demokrasi Pancasila Perlu Dijaga
1 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved