Mendagri Doakan Anak Ridwan Kamil Segera Ditemukan dalam Keadaan Sehat

Senin, 30 Mei 2022 - 19:31 WIB
loading...
Mendagri Doakan Anak...
Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, anak sulung Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.Foto/IG @emmerilkahn
A A A
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian turut mendoakan agar Emmeril Kahn Mumtadz (23), putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil segera ditemukan dalam keadaan selamat. Diketahui, Emmeril atau Eril hilang terbawa arus usai berenang di Sungai Aare, Bern, Swiss pada Kamis (26/5/2022).

"Kita doakan tentunya kepada keluarga besar PKK, wabil khusus Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Barat, Ibu Ridwan Kamil,” kata Tito dalam pelantikan penjabat (Pj) Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Banten, Gorontalo, Sulawesi Barat, dan Papua Barat, di Ruang Sasana Bhakti Praja Gedung C Lantai 3, Kantor Pusat Kemendagri, Senin (30/5/2022).

Tito mengaku mendengar kabar Eril masih belum juga ditemukan. “Kita doakan segera ditemukan dalam keadaan sehat dan selamat di Swiss," tuturnya.





Diketahui, Eril merupakan putra sulung dari pasangan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Ketua TP PKK Jawa Barat Atalia Praratya. Ia hilang terbawa arus di Sungai Aare saat berenang bersama adik dan temannya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mobil Mewah Ridwan Kamil...
Mobil Mewah Ridwan Kamil Turut Disita KPK, tapi Masih di Bengkel
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, DPR Terbuka: Kalau Urgen
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, Evaluasi Transparansi Keuangan
Motor Royal Enfield...
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Atas Nama Orang Lain
Mendagri Bakal Kaji...
Mendagri Bakal Kaji Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa Surakarta
Warna Motor Royal Enfield...
Warna Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Beda dengan di LHKPN
KPK Janji Secepatnya...
KPK Janji Secepatnya Panggil Ridwan Kamil
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
KPK Duga Motor Mewah...
KPK Duga Motor Mewah yang Disita dari Kediaman Ridwan Kamil Bersumber dari Korupsi Bank BJB
Rekomendasi
Cara Mengaktifkan NFC...
Cara Mengaktifkan NFC di iPhone Anda, Gampang Banget!
Sinopsis Sinetron Gober...
Sinopsis Sinetron 'Gober Parijs Van Java' Eps 4: Pengakuan Didu dan Aksi Copet Yang Menimpa Evita
Regenerasi Petani, Kementan...
Regenerasi Petani, Kementan Gelar Grand Final Young Ambassador Agriculture 2025
Berita Terkini
MUI Dukung Kejagung...
MUI Dukung Kejagung Bongkar Terus Mafia Peradilan
8 menit yang lalu
Mantan Ketua KPK: Laporan...
Mantan Ketua KPK: Laporan Jokowi Terhadap Roy Suryo Dkk Bentuk Pembungkaman Kritik
12 menit yang lalu
SPPG Polri di Pejaten...
SPPG Polri di Pejaten Dikunjungi Rockefeller Foundation-Asian Development Bank
13 menit yang lalu
Laporkan Tudingan Ijazah...
Laporkan Tudingan Ijazah Palsu, Jokowi Dicecar 35 Pertanyaan Penyidik
38 menit yang lalu
Jokowi Laporkan Tudingan...
Jokowi Laporkan Tudingan Ijazah Palsu, Roy Suryo Siap Adu Data
1 jam yang lalu
Gandeng KPK, Upaya Erick...
Gandeng KPK, Upaya Erick Thohir Bangun Sistem Pengawasan Lebih Ketat
1 jam yang lalu
Infografis
Kandungan Gizi dalam...
Kandungan Gizi dalam Kaldu Ayam Bisa Bikin Anak Jadi Tinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved