Luhut Ungkap Belum Divaksin Lengkap Bisa Jadi Sasaran Omicron

Senin, 31 Januari 2022 - 16:32 WIB
loading...
Luhut Ungkap Belum Divaksin...
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan membeberkan dari 27 orang pasien Covid-19 yang mengalami gejala berat atau sedang kasus Omicron, 63 persen di antaranya belum divaksin lengkap. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan bahwa masyarakat yang belum mendapatkan dosis lengkap suntikan vaksin Covid-19 menjadi sasaran varian Omicron . Luhut membeberkan dari 27 orang pasien Covid-19 yang mengalami gejala berat atau sedang kasus Omicron, 63 persen di antaranya belum divaksin lengkap.

"Jadi anda yang belum divaksin, anda menjadi sasaran cukup hebat dari Omicron ini. Jadi kalau ada terjadi sama saudara-saudara yang tidak patuh pada ini, saya pikir anda sendiri harus bertanggungjawab terhadap diri sendiri," kata Luhut dalam jumpa pers secara daring, Senin (31/1/2022).

Selain itu, dari 27 orang pasien itu, 59 persen di antaranya memiliki komorbid atau penyakit bawaan, dan 30 persen adalah masyarakat lanjut usia (lansia). Luhut juga mengatakan bahwa sebagian besar kematian disebabkan oleh penyakit bawaan atau komorbid, lansia, dan juga orang yang belum mendapatkan vaksinasi dosis lengkap.





"Jadi anda yang belum divaksin lengkap mempunyai peluang untuk dapat mengalami hal yang tidak baik," kata Luhut

Maka itu, pemerintah terus meminta agar masyarakat segera mengikuti vaksinasi atau melengkapi dosisnya. "Dan yang sudah mendapatkan tiket booster juga segera mendatangi gerai-gerai vaksin yang telah disiapkan oleh pemerintah," pungkasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Usai Lebaran ke Rumah...
Usai Lebaran ke Rumah Jokowi, Luhut Pandjaitan Bicara Agak Keras Sedikit soal Pengamat-pengamat
Prabowo Subianto Akan...
Prabowo Subianto Akan Punya 6 Penasihat Khusus Presiden, Ada Luhut dan Dudung
Luhut Pandjaitan Masuk...
Luhut Pandjaitan Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Dilantik Jadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional
Luhut Ungkap Prabowo...
Luhut Ungkap Prabowo Terharu saat Sidang Kabinet Paripurna Terakhir
Profil Mayjen TNI Djon...
Profil Mayjen TNI Djon Afriandi, Danjen Kopassus yang Pernah Sopiri Luhut Pandjaitan
Ditanya soal Munas Golkar,...
Ditanya soal Munas Golkar, Luhut Pandjaitan: Nanti Kau Tanya Mengenai Air Pollution Akan Saya Jawab
Luhut Pandjaitan Minta...
Luhut Pandjaitan Minta Semua Kader Golkar Solid Sukseskan Munas Desember
Prabowo Umumkan Susunan...
Prabowo Umumkan Susunan Kabinet 21 Oktober, PDIP Harap Kementerian Strategis Diisi Profesional
Politikus Demokrat Sebut...
Politikus Demokrat Sebut Kata Toxic Bisa Diartikan Netral
Rekomendasi
Jepang Buka Lowongan...
Jepang Buka Lowongan Kerja 150.000 Orang, dari Indonesia Paling Dicari
Tiru Prabowo, Wali Kota...
Tiru Prabowo, Wali Kota Jambi Akan Gelar Retreat Ketua RT Hasil Pilkate Serentak
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Berita Terkini
The 3rd International...
The 3rd International & Indonesia CCS Forum 2025, Momentum Kurangi Emisi Karbon
7 menit yang lalu
Fantastis, Transaksi...
Fantastis, Transaksi Aliran Dana Kasus Dugaan Korupsi selama 2024 Capai Rp984 Triliun
51 menit yang lalu
Dubes AS Kamala Shirin...
Dubes AS Kamala Shirin Akhiri Masa Tugasnya di Indonesia, Ada Apa?
51 menit yang lalu
Daftar 22 Komjen Polisi...
Daftar 22 Komjen Polisi usai Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
1 jam yang lalu
Kunjungan Serdik Sespimmen...
Kunjungan Serdik Sespimmen Polri ke Solo Upaya Jaga Posisi Jokowi di Pusat Perbincangan Publik
2 jam yang lalu
Wakil Ketua TPUA Ungkap...
Wakil Ketua TPUA Ungkap Detik-detik Bertamu ke Rumah Jokowi di Solo
2 jam yang lalu
Infografis
Kandungan Gizi dalam...
Kandungan Gizi dalam Kaldu Ayam Bisa Bikin Anak Jadi Tinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved