Direstui Kemenkumham, Amien Rais Tegaskan Partai Ummat Siap Bertarung

Senin, 06 September 2021 - 00:24 WIB
loading...
Direstui Kemenkumham,...
Politikus senior Amien Rais mengumumkan, bahwa Partai Ummat telah mengantongi Surat Keputusan (SK) pengesahan dari Kemenkumham sebagai partai politik. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Politikus senior Amien Rais mengumumkan, bahwa Partai Ummat telah mengantongi Surat Keputusan (SK) pengesahan dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) sebagai partai politik.

Baca juga: Ketum Ummat Ajak Pengikutnya Pasang Simbol-simbol Partai

Atas dasar itu, Amien Rais menekankan, partai yang didirikannya tersebut saat ini siap untuk bertarung di perkancahan politik nasional.

"Alhamdulillah kita sudah dapatkan SK pengesahan itu, sehingga resmi formal official kita akan sudah bertarung di perkancahan politik nasional," kata Amien Rais saat menggelar acara Tumpengan Virtual Pengesahan Badan Hukum Partai Ummat secara daring, Minggu (5/9/2021).

Baca juga: PAN Gabung Pemerintah, Kans Besar Partai Ummat dan Gelora Masuk Senayan di 2024

Ketua Majelis Syuro Partai Ummat tersebut meyakini bahwa dengan segala niat, komitmen, dan keyakinan, untuk berjuang di jalan Allah SWT, maka Partai Ummat bisa mencapai kesuksesan. Sebab, kata Amien, selalu ada solusi ketika berjuang di jalan Allah SWT.

"Jadi tidak alasan untuk sedikit pun kita patah semangat, karena selama kita hidup di jalan Allah, maka Allah akan berkenan memberikan solusi," terangnya.

Lebih lanjut, mantan Ketua MPR RI tersebut juga membeberkan beratnya tantangan yang akan dihadapi Partai Ummat kedepan. Oleh karenanya, ia meminta agar Partai Ummat bisa merumuskan strategi jitu untuk bisa mengatasi semua persoalan bangsa Indonesia saat ini.

"Jaman berubah, tantangan juga berubah, dimensi juga berubah cepat sekali, jadi memang tantangan Partai Ummat, untuk mencari resep yang cespleng untuk mengatasi masalah bangsa ini," katanya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Amien Rais Sebut Letjen...
Amien Rais Sebut Letjen Kunto Sangat Layak Dijadikan Capres 2029
Waketum PPP Sangkal...
Waketum PPP Sangkal Aturan Tidak Ada Muscablub dan Muswilub Jelang Muktamar
Hadiri Halalbihalal,...
Hadiri Halalbihalal, Bahlil Dorong AMPI Inovatif Gaet Anak Muda
Waketum Perindo Minta...
Waketum Perindo Minta Optimalisasi Dana Desa Rp71 Triliun Tepat Sasaran
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
Ketua DPP Nasdem: Pembangunan...
Ketua DPP Nasdem: Pembangunan Kantor DPD di Karawang Kokohkan Eksistensi Partai
Perkuat Konsolidasi,...
Perkuat Konsolidasi, Partai Perindo: Maluku Jadi Titik Strategis Menangkan Pemilu 2029
DPP Pemuda Perindo Dukung...
DPP Pemuda Perindo Dukung Program Ekraf dan Seni Budaya Pemkot Bogor
Rekomendasi
3 Negara yang Bisa Membantu...
3 Negara yang Bisa Membantu Pakistan Jika Perang dengan India, Siapa Saja?
IHSG Berakhir Perkasa...
IHSG Berakhir Perkasa Dekati Level 7.000, Nilai Transaksi Tembus Rp15,4 Triliun
BI Ramal The Fed Tahan...
BI Ramal The Fed Tahan Suku Bunga Acuan Malam Ini meski Didesak Trump
Berita Terkini
Kasus Dugaan Ijazah...
Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Bareskrim Periksa 26 Saksi
Mendorong Agenda WPS...
Mendorong Agenda WPS dalam Diplomasi Pertahanan
Transaksi Judol di Awal...
Transaksi Judol di Awal 2025 Capai Rp47 Triliun, Terbanyak di Jabar
Saksikan The Prime Show...
Saksikan The Prime Show Usulan Wapres Diganti, Sudah Sesuai Konstitusi?, Malam Ini di iNews
Penggugat Ijazah Jokowi...
Penggugat Ijazah Jokowi Akan Laporkan Rektor UGM ke Polisi
Golkar Akui SOKSI di...
Golkar Akui SOKSI di Bawah Kepemimpinan Ahmadi Noor Supit
Infografis
Inggris-Prancis Siap...
Inggris-Prancis Siap Pimpin Koalisi Tentara ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved