50 Guru Besar FKUI Disuntik Vaksin Covid-19 Dosis Ketiga, Begini Kata Profesor Aman Pulungan

Sabtu, 17 Juli 2021 - 06:33 WIB
loading...
50 Guru Besar FKUI Disuntik...
Salah satu Guru Besar FKUI disuntik vaksin Covid-19 dosis ketiga. Foto: Twitter Kemenkes
A A A
JAKARTA - Sebanyak 50 guru besar FKUI mendapat suntik vaksin Covid-19 dosis ketiga atau booster vaksin Moderna di RSCM Jakarta, Jumat (16/7/2021).

Prof Aman Pulungan, salah satu Guru Besar FKUI mengaku tidak merasakan efek apapun. Dia meyakini vaksin Moderna dapat meningkatkan kekebalan imunitas tubuh.
Baca juga: Analisa Guru Besar UI, Angka Corona Lebih Tinggi Sebelum PPKM Darurat

"Saya yakin dengan vaksin Moderna karena vaksin yang pertama dan kedua itu dengan Sinovac platformnya inactivated virus. Kalau ini pakai Moderna dengan platform berbeda. Jadi saya rasa ini yang paling baik," ujarnya.

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan, para guru besar ini sengaja dipilih yang pertama disuntik vaksin dosis ketiga agar bisa menjadi contoh sehingga dapat ditiru oleh para junior dan murid-muridnya.
Baca juga: Kembali Kirim Vaksin Moderna, AS: Kami Coba Bantu Indonesia Akhiri Pandemi

"Harapan saya segera para nakes diberikan booster yang ketiga untuk bisa melindungi mereka sehingga mereka dapat bekerja dengan lebih tenang," kata Budi di Jakarta, Jumat (16/7/2021).

Pada suntik vaksin terhadap nakes sebelumnya dibutuhkan waktu sekitar 7-8 minggu untuk tuntas mencapai 1,5 juta nakes. "Saya harapkan kali ini lebih cepat selesai karena hanya satu kali suntik," ucapnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Guru Besar AI Prof Suyanto...
Guru Besar AI Prof Suyanto Ingin Perkuat Kualitas Akademik dan Penelitian
Guru Besar Unand: KPK...
Guru Besar Unand: KPK Bisa Tahan Hasto Meski Kembali Ajukan Praperadilan
Dukung Program Pemeriksaan...
Dukung Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Anin: Siapa yang Tidak Mau Hidup Sehat?
Menkes Sarankan Pakai...
Menkes Sarankan Pakai Asuransi Swasta, DPR: Iuran BPJS Kesehatan Tak Bisa Jadi Alasan Kurangi Layanan Publik
Kejagung Beri Perlindungan...
Kejagung Beri Perlindungan Hukum bagi Guru Besar IPB Penghitung Kerugian Negara Kasus Timah
Kemenag Tambah Syarat...
Kemenag Tambah Syarat Calon Guru Besar, Harus Lulus Uji Kompetensi
Jamin Kualitas Guru...
Jamin Kualitas Guru Besar, Kemenag Gelar Uji Kompetensi
Korban Mafia Tanah,...
Korban Mafia Tanah, Mantan Guru Besar IPB Datangi Komisi III DPR dan DPP Gerindra
Harapan untuk Menkes...
Harapan untuk Menkes Budi Gunadi Sadikin
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Kamis 13 Maret 2025: Jannah Kabur dari Rumah
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
5 menit yang lalu
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
15 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Para Guru Besar Desak...
Para Guru Besar Desak DPR Usut Dugaan Penyalahgunaan Kekuasaan Eksekutif
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved