KSAU Sematkan Penghargaan Adhi Makayasa kepada Sermatutar Laode Abdul Muis

Rabu, 16 Juni 2021 - 14:05 WIB
loading...
KSAU Sematkan Penghargaan...
KSAU Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menyematkan anugerah Adhi Makayasa kepada Sermatutar Laode Abdul Muis, Rabu (16/6/2021). Foto/Tangkapan layar YouTube Airmen TV Dispenau
A A A
JAKARTA - Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menyematkan penghargaan Adhi Makayasa kepada Sermatutar Laode Abdul Muis, Rabu (16/6/2021). Penyerahan ini berbarengan dengan wisuda 91 lulusan Akademi Angkatan Udara (AAU) .

Penyerahan Adhi Makayasa ini berdasarkan surat keputusan KSAU dengan nomor 174/VI/2021 tentang Penentuan Taruna Terbaik Lulusan AAU Tahun Pendidikan 2020-2021.

"Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa. Kepala Staf Angkatan Udara, menimbang, mengingat, memperhatikan dan seterusnya, memutuskan, menetapkan Sermatutar Laode Abdul Muis sebagai taruna terbaik lulusan Akademi Angkatan Udara dan memberikan kepadanya anugerah lencana Adhi Makayasa," ucap Protokoler Wisuda membacakan keputusan tersebut.



Laode adalah seorang taruna yang menempuh pendidikan di Prodi Elektronika Pertahanan AAU. Dia juga mendapatkan trofi Adhi Sakti Teknik Elektronika dari Gubernur AAU Marsda TNI Nanang Santoso.

Gubernur AAU juga memberikan trofi Adhi Sakti kepada dua taruni, yaitu Sermatutar Annisa Angelia dan Sermatutar Dyah Ayu Novitasari. Keduanya menjadi lulusan terbaik di prodi masing-masing. Annisa terbaik di Prodi Teknik Aeronautika Pertahanan, sedangkan Dyah di Prodi Manajemen Industri Pertahanan

"Keputusan Gubernur AAU Nomor Kep 35/V/2021 tentang Pemberian Tanda Penghargaan kepada Taruna Tingkat IV yang berprestasi Tahun 2020-2021," bunyi keputusan tersebut.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
2 Pati TNI Angkatan...
2 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 1 Jebolan AAU 1988
Deretan Irjen Pol Peraih...
Deretan Irjen Pol Peraih Adhi Makayasa 1990-an, Nomor 5 Mantan Ajudan Jokowi
Irjen Polisi Lulusan...
Irjen Polisi Lulusan Terbaik Akpol 1990-an, Nomor 3 Ditugaskan di Luar Insitusi Polri
Panglima TNI dan KSAD...
Panglima TNI dan KSAD Dianugerahi Wing Kehormatan Penerbang Kelas 1 TNI AU
Profil Kapten Pnb Surindro...
Profil Kapten Pnb Surindro Supjarso, Suami Pertama Megawati Soekarnoputri yang Jarang Diketahui Publik
Sertijab 3 Jabatan Strategis...
Sertijab 3 Jabatan Strategis di TNI AU, Nomor 1 Alumni AAU 1994
Profil Hendrik PH, Teman...
Profil Hendrik PH, Teman Seangkatan Seskab Teddy Peraih Lulusan Terbaik Akmil
5 Pati TNI AU Memasuki...
5 Pati TNI AU Memasuki Masa Pensiun usai Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Mutasi TNI Maret 2025,...
Mutasi TNI Maret 2025, Daftar Lengkap 21 Pati TNI AU Dipindahtugaskan Jenderal Agus Subiyanto
Rekomendasi
Hyundai Palisade Hybrid...
Hyundai Palisade Hybrid Bakal Diluncurkan, Ini Bocorannya
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
Ini Jadwal Ibadah Jumat...
Ini Jadwal Ibadah Jumat Agung di Gereja Katedral Jakarta
Berita Terkini
Revisi UU Pemilu Ditargetkan...
Revisi UU Pemilu Ditargetkan Rampung Juli 2026, Baleg DPR Harap Dibahas Sejak Dini
52 menit yang lalu
Silaturahmi Sufmi Dasco...
Silaturahmi Sufmi Dasco ke Salim Segaf Al-Jufri Ditanggapi Positif
2 jam yang lalu
Rekomendasi Komnas HAM...
Rekomendasi Komnas HAM terkait Mantan Pemain Sirkus OCI: Tuntutan Diselesaikan secara Hukum
4 jam yang lalu
Saksi Sebut Uang Suap...
Saksi Sebut Uang Suap PAW Harun Masiku dari Hasto, Febri Diansyah: Kabar Burung
4 jam yang lalu
Ini Kata 6 Tokoh atas...
Ini Kata 6 Tokoh atas Polemik Ijazah Jokowi
5 jam yang lalu
Tahanan KPK Termasuk...
Tahanan KPK Termasuk Hasto Rayakan Paskah di Rutan Merah Putih
6 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Marah Besar...
Donald Trump Marah Besar kepada Vladimir Putin, Ada Apa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved