Sebelum Tenggelam, KRI Nanggala-402 Akan Lakukan Manuver Ini

Kamis, 06 Mei 2021 - 15:50 WIB
loading...
Sebelum Tenggelam, KRI...
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyebutkan, insiden tenggelamnya KRI Nanggala 402 saat tengah melakukan tembkaan torpedo saat latihan di perairan Bali. Foto/Puspen TNI
A A A
JAKARTA - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyebutkan, insiden tenggelamnya KRI Nanggala 402 saat tengah melakukan latihan di perairan Bali.



"Saat ini jadi waktu yang tepat untuk evaluasi tentang kondisi alutsista tni khususnya kapal selam yang dimiliki AL. Dan langkah yang akan dilakukan untik lanjutkan modernisasi kapal selam," tutur Hadi melanjutkan.

Lebih lanjut Hadi mengatakan, rapat kerja ini kesempatan yang baik untuk menjelaskan insiden tenggelamnya KRI Nanggala 402, kondisi Alutsista dan rencana modernisasi alat pertahanan TNI.

"Akan bahas tiga agenda, pertama soal nanggala, kedua kondisi terkini alutsista TNI AL, dan rencana modernisasi alutsista TNI khususnya kapal selam," pungkasnya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1147 seconds (0.1#10.140)