Akun Twitter Andi Arief Kembali Usai Dibajak, Netizen: Manipulatif Lagi

Kamis, 18 Maret 2021 - 02:44 WIB
loading...
Akun Twitter Andi Arief...
Kepala Bappilu DPP Partai Demokrat Andi Arief. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
TANGERANG - Drama pembajakan akun Twitter Kepala Bappilu DPP Partai Demokrat Andi Arief berakhir sudah. Hari ini, akun Twitter Andi Arief yang lama @Andiarief_ sudah bisa digunakan kembali.

"Terima kasih buat kesukarelaan yang sudah membantu saya mendapatkan kembali akun ini. Terima kasih yang tak terhingga," cuit Andi Arief, dikutip dari @Andiarief_, Rabu 17 Maret 2021.

Sejumlah warganet mengucap syukur dan selamat kepada Andi Arief. Namun, tidak sedikit yang bersikap kritis terhadap postingan mantan aktivis SMID ini, sebagai sebuah dagelan politik semata.

"Manipulatif lagi. Setelah menuduh sembarangan orang diakun ini, dia bilang akunnya dihaker. Lalu sekarang dipakai lagi akun ini. Anak ingusan juga tahu kok cara begini," timpal Yusnandi Duha.

Dari riwayatnya, tampak akun ini terakhir aktif pada 28 Februari 2021. Saat itu, akun ini memposting pernyataan tentang fenomena politik. "Kita kira bom atom, ternyata cuma meriam bambu," cuitnya.

Sementara akun lamnya kembali aktif, akun baru milik Andi Arief andiarief_ID tetap dipakainya sebagai cadangan. Akun ini terakhir memposting beberapa jam lalu masih seputar kudeta Demokrat.

"Kami tidak menuntut Pak Moeldoko mundur dari KSP, kami hanya minta Pak Jokowi sebagai Presiden merintahkan bawahannya Moledoko untuk berhenti mengkudeta Demokrat," cuit @andiarief_ID.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Serahkan Nasib KSP ke...
Serahkan Nasib KSP ke Prabowo, Moeldoko Ancang-ancang Kembali Berbisnis
Istana Jawab Isu Pemerintah...
Istana Jawab Isu Pemerintah Sewa 1.000 Mobil untuk HUT ke-79 RI di IKN
Diangkat Jadi Komisaris...
Diangkat Jadi Komisaris PLN, Andi Arief Mundur dari Ketua Bappilu Demokrat
3 Fakta Pengangkatan...
3 Fakta Pengangkatan Komisaris Baru PLN, Nomor Terakhir Jadi Sorotan
Andi Arief Jadi Komisaris...
Andi Arief Jadi Komisaris PLN, Begini Nasibnya di Kepengurusan DPP Demokrat
Burhanuddin Abdullah...
Burhanuddin Abdullah Diangkat Jadi Komut PLN, Andi Arief sebagai Komisaris
Moeldoko Tak Setuju...
Moeldoko Tak Setuju TNI Berbisnis: TNI Profesional, Jangan Bergeser!
Hadapi Bonus Demografi,...
Hadapi Bonus Demografi, IFN Ajak 24 Tokoh Muda Optimalkan SDM Bangsa
Moeldoko: Pemeriksaan...
Moeldoko: Pemeriksaan Hasto oleh KPK karena Ada Pertimbangan Hukum
Rekomendasi
Tanjung Priok Lumpuh:...
Tanjung Priok Lumpuh: Sinyal Gawat Darurat Sistem Logistik Nasional
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan...
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan Israel di Jalur Gaza Gagal Meledak
Mobil Polisi di Depok...
Mobil Polisi di Depok Dibakar Massa, Terungkap Otak Pelakunya Ketua Ormas
Berita Terkini
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
2 jam yang lalu
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
2 jam yang lalu
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
3 jam yang lalu
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
3 jam yang lalu
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
4 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Ngobrol Sehat dengan Menteri Kesehatan Bersama Desvita Bionda, Hanya di iNews
4 jam yang lalu
Infografis
Roket Milik Elon Musk...
Roket Milik Elon Musk Kembali Bikin Masalah bagi Penduduk Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved