Bantah Kena OTT, Jubir Bilang Nurdin Abdullah Dijemput sebagai Saksi

Sabtu, 27 Februari 2021 - 09:55 WIB
loading...
Bantah Kena OTT, Jubir...
Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah (mengenakan topi biru) dikawal ketat petugas KPK dan Kepolisian tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu (27/2/2021). Foto/Kontributor MPI
A A A
JAKARTA - Juru Bicara Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Nurdin Abdullah ,Veronica Moniaga memberikan klarifikasi mengenai pemberitaan yang menyebutkan Nurdin ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui operasi tangkap tangan (OTT).

Menurut Veronica, Nurdin dijemput secara baik oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di rumah dinas.

"Saya ingin menjelaskan mengenai berita yang sedang marak terkait Bapak Gubernur Sulsel. Bapak Gubernur tidak melalui proses operasi tangkap tangan, melainkan dijemput secara baik di Rumah Jabatan Gubernur pada dini hari, ketika beliau sedang beristirahat bersama keluarga," kata Veronica dalam rekaman video yang diperoleh SINDOnews, Sabtu (27/2/2021).

Meskipun belum mengetahui penyebab penjemputan, kata dia, Gubernur Sulsel sebagai warga negara yang baik mengikuti prosedur. "Berdasarkan keterangan petugas KPK yang datang, Bapak Gubernur saat ini akan dimintai keterangan sebagai saksi," tandasnya.

Dia menjelaskan, Gubernur berangkat bersama ajudan dan petugas KPK, tanpa disertai adanya penyitaan barang bukti. "Karena memang tidak ada barang bukti yang dibawa serta dari rumah jabatab gubernur. Mari kita sama-sama menunggu dan menghormati proses pemeriksaan yang berjalan," tutur Veronica.
(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Dirdik Jampidsus...
Profil Dirdik Jampidsus Abdul Qohar, Ungkap Kasus Tom Lembong hingga Suap 3 Hakim PN Surabaya
Prabowo Diharapkan Jadi...
Prabowo Diharapkan Jadi Bapak Pemberantasan Korupsi Indonesia
Nicke Widyawati Bungkam...
Nicke Widyawati Bungkam setelah Diperiksa KPK terkait Kasus Korupsi di PGN
Kasus Korupsi PGN, Eks...
Kasus Korupsi PGN, Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati Penuhi Panggilan KPK
Ridwan Kamil Ada di...
Ridwan Kamil Ada di Rumah saat KPK Menggeledah Kediamannya
PT Timah Gugat UU Tipikor...
PT Timah Gugat UU Tipikor Terkait Vonis Ganti Rugi, Pakar Hukum: Kontraproduktif
Respons Kejagung Soal...
Respons Kejagung Soal Pengaduan Jampidsus ke KPK Dinilai Arogan
Staf Sekjen PDIP Hasto...
Staf Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan di PN Selatan
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 178: Upaya Noah Hilangkan Barang Bukti
Indonesia Arena Jadi...
Indonesia Arena Jadi Opsi Utama Venue Piala Asia Futsal 2026, GBK Siaga!
CreAsia Studio Umumkan...
CreAsia Studio Umumkan My Chef in Crime Serial Scripted Pertama yang Diproduksi di Indonesia Berkolaborasi dengan VISION+
Berita Terkini
Kemenag Targetkan Pengumpulan...
Kemenag Targetkan Pengumpulan Zakat Nasional Naik 10% pada 2025
6 menit yang lalu
Maruarar Sirait hingga...
Maruarar Sirait hingga Saifullah Yusuf Datangi KPK, Bahas Apa?
8 menit yang lalu
Gebrakan Efisiensi Anggaran...
Gebrakan Efisiensi Anggaran Prabowo-Gibran, Jantung Ekonomi Kerakyatan
13 menit yang lalu
Istana Tegaskan Kabar...
Istana Tegaskan Kabar Sri Mulyani Mundur Hoaks
25 menit yang lalu
554 WNI Korban Online...
554 WNI Korban Online Scam Dipulangkan, Menko Polkam: Pelaku TPPO Bakal Diproses Hukum
29 menit yang lalu
Menag Nasaruddin Umar:...
Menag Nasaruddin Umar: Kemajuan Teknologi Ungkap Kebenaran Ilmiah Al-Qur'an
53 menit yang lalu
Infografis
3 Alasan Ukraina Kini...
3 Alasan Ukraina Kini Layak Disebut Sebagai Penjara Terbuka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved