10 Polres Raih Pelayanan SKCK Terbaik dan Memuaskan

Kamis, 12 November 2020 - 16:18 WIB
loading...
10 Polres Raih Pelayanan...
Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Pol Ahmad Ramadan.
A A A
JAKARTA - Sebanyak 10 polres meraih predikat memuaskan atau terbaik terhadap pelayanan penerbitan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK). Hal itu tergambar dalam survei yang dilakukan Badan Intelejen Keamanan Polri dengan menggendeng Pusat Riset Ilmu Kepolisian Universitas Syiah Kuala.

Survei dilakukan tanggal 1-14 Oktober 2020 melibatkan 942 responden dengan mayoritas jenis kelamin laki-laki berpendidikan SMA/SMU. Polres yang dipilih adalah polres-polres yang belum pernah dilakukan pengukuran Survei Kepuasan Masyarakat (SPK). Kemudian polres-polres yang ditetapkan sebagai wilayah (ZI WBK) dan Zona Integritas Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (ZI WBBM).

"10 Polres dengan layanan SKCK terbaik adalah Polrestabes Medan, Polresta Barelang, Polresta Palembang, Polresta Solok Kota, Polrestabes Semarang, Polresta Sidoardjo, Polresta Pontianak Kota, Polres Balikpapan, Polrestabes Makassar dan Polres Jayapura," ujar Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Pol Ahmad Ramadan, Kamis (12/11/2020).

Berdasarkan hasil survei tergambar jelas bahwa pelayanan kepolisian khususnya penerbitan SKCK dalam lima tahun terakhir terjadi tren peningkatan.

Tahun 2016 sebesar 78,83 persen, 2017 79,20 persen, 2018 80,68 persen, 2019 82,77 persen dan tahun 2020 sebesar 88,01 persen. Hal ini sejalan dengan kebijakan Kapolri Jenderal Polisi Idham Azis sekaligus tuntutan dan harapan masyarakat. “Survei dilakukan secara langsung kepada mereka yang pernah membuat SKCK di masing-masing Polres. Transparan, partisipatif dan akuntabel dan netralitas,” ungkap Ramadan.
(alf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
RKUHAP Diyakini Tak...
RKUHAP Diyakini Tak Akan Jadikan Kepolisian dan Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
Ajudan Jokowi: Serdik...
Ajudan Jokowi: Serdik Sespimmen Polri Dikreg ke-65 untuk Menimba Ilmu
Perwira Peserta Didik...
Perwira Peserta Didik Sespimmen Polri Sowan ke Jokowi, Minta Arahan Apa?
2 Kombes Pol Digeser...
2 Kombes Pol Digeser Kapolri, Kini Jabat Irwasda Polda
Kasus Pagar Laut Tangerang...
Kasus Pagar Laut Tangerang Tak Jelas, Mahfud MD Dorong Kejagung Ambil Alih dari Polisi
Deretan Kombes Pol yang...
Deretan Kombes Pol yang Masuk Daftar Mutasi Polri 13 April 2025
2 Komjen Polisi Dimutasi...
2 Komjen Polisi Dimutasi setelah Lebaran 2025, Salah Satunya Mantan Ajudan SBY
3 Komjen Polisi Bergelar...
3 Komjen Polisi Bergelar Profesor, Salah Satunya Pati Polri Penulis Buku Terbanyak
Rekomendasi
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
3 Tahun Berturut-turut...
3 Tahun Berturut-turut Pertumbuhan Ekonomi Negara Eropa Ini Nol Persen
Berita Terkini
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
7 menit yang lalu
Mensesneg Jadi Juru...
Mensesneg Jadi Juru Bicara Presiden, AHY Bilang Begini
35 menit yang lalu
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana...
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana Tugas Dirjen Imigrasi Gantikan Saffar M Godam
1 jam yang lalu
Respons Wamenaker soal...
Respons Wamenaker soal Kemitraan Direksi Pegadaian dan Serikat Pekerja: Kunci Kemajuan Perusahaan
1 jam yang lalu
Puluhan Siswa di Cianjur...
Puluhan Siswa di Cianjur Keracunan MBG, Cak Imin Minta Kemenkes Cek Penyebabnya
1 jam yang lalu
12 Sepeda Mewah hingga...
12 Sepeda Mewah hingga 130 Helm Milik Ariyanto Bakri Disita Kejagung
1 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved