Daftar Nama 19 Perwira TNI AD dan AU yang Dapat Promosi Jabatan Bintang 1 di Awal 2025

Senin, 06 Januari 2025 - 06:22 WIB
loading...
A A A
4. Kolonel Inf. Enjang, dari kasrem 043/Gatam Kodam II/Swj mendapat promosi jabatan menjadi Aspotwil Kaskogabwilhan II menggantikan Brigjen TNI Hasyim Lalhakim

5. Kolonel Cke Kustianto Harijadi, dari Kabag Datin Set Ditjen Kuathan Kemhan mendapat promosi jabatan menjadi Dansat Komlek TNI menggantikan Brigjen TNI Muhammad Muhson

6. Kolonel Ckm I Nyoman Linggih, dari Paban VII/Kes Slogad mendapat promosi jabatan menjadi Komite Hukum Perumahsakitan RSPAD Gatot Soebroto menggantikan Brigjen TNI Hadi Juanda

7. Kolonel Kav I Made Maha Yudhiksa, dari Paban II/Bekum Slog TNI mendapat promosi jabatan menjadi Kapusada TNI menggantikan Brigjen TNI Lin Nofrianto

8. Kolonel Arm Johanes Toar Pioh, dari Paban II/Renproggar Srenaad mendapat promosi jabatan menjadi Waasrena KSAD Bid. Ren menggantikan Brigjen TNI Tato Hadiyan

9. Kolonel Inf. Vivin Alivianto, dari Pamen Denmabesad mendapat promosi jabatan menjadi Kasdivif 1 Kostrad menggantikan Brigjen TNI Purmanto

10. Kolonel Inf. Mohammad Sjahroni, dari Paban III/Binkar Spers TNI mendapat promosi jabatan menjadi Kasetum TNI menggantikan Brigjen TNI Riksani Gumay

11. Kolonel Inf. Firyawan, dari Kasubdit Jawa Barat dan Banten pada Direktorat Jawad an Bali Deputi Bidang Intelijen dalam Negeri BIN mendapat promosi jabatan menjadi Kabinda Yogyakarta pada Deputi Bidang Intelijen Dalam Negeri BIN menggantikan Brigjen TNI Rachmat Pudji Susetyo

12. Kolonel Inf. Agus Wahju Nugroho, dari Penata Kelola Intelijen Ahli Madya pada Dit Rendalgiat Ops Deputi Bid Intelijen Dalam Negeri BIN mendapat promosi jabatan menjadi Direktur Rendalgiat Ops pada Deputi Bid. Intelijen Dalam Negeri menggantikan Brigjen TNI Yohanes Hari Murdani

13. Kolonel Arh. Albertus Magnus Suharyadi, dari Dirbinlat Pussenarhanud mendapat promosi jabatan menjadi Kapoksahli Pangdam III/Slw menggantikan Brigjen TNI Muhammad Nasrulloh
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1135 seconds (0.1#10.140)