12 Perwira TNI AU Dapat Promosi Jabatan dan Kenaikan Pangkat dari Jenderal Agus Subiyanto

Minggu, 15 Desember 2024 - 12:31 WIB
loading...
A A A
4. Kolonel Sus Parimeng, dari Kepala Bidang KErja Sama Politik dan Pertahanan ASEAN Kemenko Polhukam mendapat promosi jabatan menjadi Asisten Deputi Koordinasi Telekomunikasi dan Informatika Kemenko Polhukam menggantikan Marsma TNI Budi Eko Pratomo

5. Kolonel Pas Anies Nurwahyudi, jabatan lama Ses It Kopasgat mendapat promosi jabatan menjadi Ir Kopasgat menggantikan Marsma TNI Elia Adriyanto

6. Kolonel Adm Haryono, jabatan lama Ses It Koopsudnas mendapat promosi jabatan menjadi Bandep Ur. Strategi Nasional Setjen Wantannas menggantikan Marsma TNI Albertus Irianto

7. Kolonel Kal Bursok Prins A Pardede, jabatan lama Kepala SUbdirektorat Perizinan Dit Teknidhan Ditjen Pothan Kemhan mendapat promosi jabatan menjadi Dirum Kodiklat TNI menggantikan Marsma TNI Joko Sugeng Sriyanto

8. Kolonel Lek Andy S Pambudi, jabatan lama Paban I/Rendik Ditdik Kodiklatau mendapat promosi jabatan menjadi Askomlek Kas Kogabwilhan I menggantikan Marsma TNI Gatot Sutomo

9. Kolonel Adm Mukhtar Bakhrong, jabatan lama Paban II/Bindik Spers TNI mendapat promosi jabatan menjadi Dirkersamik Sesko TNI menggantikan Marsma TNI Wawan Tedy Ernando

10. Kolonel Pnb Budi Susilo, jabatan lama Dirjian Air Power Seskoau mendapat promosi jabatan menjadi Athan RI di Moskow, Rusia menggantikan Marsma TNI Jatmiko

11. Kolonel Sus Hendra Gunawan, jabatan lama Paban Utama B-4 Dit B Bais TNI mendapat promosi jabatan menjadi Athan RI di Paris, Perancis menggantikan Marsma TNI Anang Surdwiyono

12. Kolonel Pnb Yose Ridha, jabatan lama Paban IV/Hublu Sintelau mendapat promosi jabatan menjadi Athan RI di Washington DC/USA menggantikan Marsma TNI Edwardus Wisoko Aribowo
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Evi Sophia Indra...
Profil Evi Sophia Indra Ibu Kehormatan Taruna Akademi TNI, Istri Jenderal Agus Subiyanto
Profil Veronica Yulis...
Profil Veronica Yulis Prihayati, Polwan Istri Eks Panglima TNI Yudo Margono
6 Jenderal TNI AD Jadi...
6 Jenderal TNI AD Jadi Stafsus Baru KSAD Paska Mutasi Maret 2025, Ada Pati Bintang 3
5 Pati TNI AU Memasuki...
5 Pati TNI AU Memasuki Masa Pensiun usai Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Daftar 6 Jabatan Strategis...
Daftar 6 Jabatan Strategis yang Diganti Panglima TNI, dari Kapuspen hingga Danjen Akademi TNI
3 Jenderal Kostrad Digeser...
3 Jenderal Kostrad Digeser Panglima TNI, Salah Satunya Sandang Pangkat Mayjen TNI
4 Letjen TNI Belum Genap...
4 Letjen TNI Belum Genap Seminggu Dapat Jabatan Baru, 2 di Antaranya Jebolan Akmil 1990
TB Hasanuddin Minta...
TB Hasanuddin Minta Panglima TNI Tarik Prajurit yang Jabat di Luar 14 Pos Kementerian Lembaga
Profil Mayjen Raden...
Profil Mayjen Raden Sidharta Wisnu Graha, Danjen Akademi TNI Pengganti Novi Helmy Prasetya
Rekomendasi
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Rabu 26 Maret 2025, Klaim Sekarang!
Jennifer Coppen Dilirik...
Jennifer Coppen Dilirik Justin Hubner saat Unggah Nonton Timnas Indonesia di GBK
Pemudik Motor Terjebak...
Pemudik Motor Terjebak Kepadatan di Persimpangan Arteri Pantura Cirebon
Berita Terkini
Mudik Gratis Bareng...
Mudik Gratis Bareng InJourney Airports Berangkatkan 2.025 Pemudik dengan 4 Moda Transportasi
32 menit yang lalu
Kejagung Kembalikan...
Kejagung Kembalikan Berkas Perkara Pagar Laut Tangerang ke Bareskrim, Kenapa?
2 jam yang lalu
6 Pati Polri Kelahiran...
6 Pati Polri Kelahiran 1968 yang Dimutasi Kapolri Jelang Lebaran 2025, Nomor 3 Jabat Kapolda Malut
4 jam yang lalu
Profil Evi Sophia Indra...
Profil Evi Sophia Indra Ibu Kehormatan Taruna Akademi TNI, Istri Jenderal Agus Subiyanto
7 jam yang lalu
Dukung Wanti-wanti Prabowo,...
Dukung Wanti-wanti Prabowo, Cak Imin: Komunikasi Buruk Menambah Beban Baru
9 jam yang lalu
Soal Bonus Ojol Rp50.000,...
Soal Bonus Ojol Rp50.000, Wamenaker: Mereka Cuma Pekerja Sambilan
11 jam yang lalu
Infografis
Pemerintah Bakal Hapus...
Pemerintah Bakal Hapus Pertalite dan Pertamax dari SPBU
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved