Kapolri: Sentimen Negatif Soal Pilkada 2024 Tertinggi Kalsel, Jateng, DIY, dan Papsel

Kamis, 07 November 2024 - 19:35 WIB
loading...
Kapolri: Sentimen Negatif...
Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengungkap sebanyak 33 miliar interaksi terjadi di media sosial dengan bahasan topik Pilkada 2024. Foto/SINDOnews/jonathan simanjuntak
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengungkap sebanyak 33 miliar interaksi terjadi di media sosial dengan bahasan topik Pilkada 2024. Dari hasil interaksi itu, tak jarang ada interaksi yang negatif.

"Saat ini kalau kita ikuti ada 33 miliar interaksi media sosial. Sebanyak 38% isinya positif, 23% netral dan 29% negatif," kata Listyo dalam paparannya di Rapat Koordinasi Nasional Pemerintah Pusat dan Daerah tahun 2024 di Sentul International Convention Centre (SICC), Kamis (7/11/2024).

Sigit juga mengungkap sentimen negatif tertinggi itu terjadi pada pembahasan topik di media sosial itu terdapat di Kalimantan Selatan dengan jumlah 9% dari total interaksi. Diikuti dengan provinsi Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Papua Selatan.



"Provinsi dengan sentimen negatif tertinggi yang pertama, Kalsel, Jawa Tengah DIY dan Papua Selatan," jelas dia.

Mantan Kapolres Surakarta itu lantas mengingatkan pentingnya menaruh perhatian terkait catatan-catatan tersebut. Sebab menurutnya, hal ini bisa berujung menjadi potensi konflik. "Kita tahu kalau ini tidak diwaspadai tentunya akan menjadi potensi konflik," ucapnya.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Polri Mutasi 1.255 Personel,...
Polri Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Digeser dan 10 Polwan Jadi Kapolres
Pencari Bekicot Jadi...
Pencari Bekicot Jadi Korban Salah Tangkap dan Dianiaya Polisi, Kapolri Buka Suara
Pilkada Ulang 2 Daerah...
Pilkada Ulang 2 Daerah yang Dimenangkan Kotak Kosong Digelar Agustus 2025
Kebutuhan Anggaran PSU...
Kebutuhan Anggaran PSU Pilkada 2024 Menyusut Jadi Rp392 Miliar, 2 Daerah Belum Punya Dana
Mendagri: Pemungutan...
Mendagri: Pemungutan Suara Ulang Pilkada Papua Gunakan APBD
KPK Usut Pengumpulan...
KPK Usut Pengumpulan Dana dari Kepala Sekolah untuk Pemenangan Rohidin di Pilkada 2024
Kapolri Ajak KBPP Polri...
Kapolri Ajak KBPP Polri Dukung Program Pemerintahan Prabowo Subianto
16 Daerah Tak Sanggup...
16 Daerah Tak Sanggup Gelar PSU karena Tak Punya Biaya, Begini Jalan yang Bisa Ditempuh
Rekomendasi
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
8 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved