Daftar 52 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo

Senin, 07 Oktober 2024 - 05:50 WIB
loading...
Daftar 52 Brigjen Pol...
Sebanyak 52 Brigadir Jenderal Polisi (Brigjen Pol) dimutasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo pada Jumat, 20 September 2024. Foto/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sebanyak 52 Brigadir Jenderal Polisi (Brigjen Pol) dimutasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo pada Jumat, 20 September 2024. Adapun 11 orang di antaranya dimutasikan sebagai Pati dalam rangka pensiun.

Mutasi tersebut tertuang dalam surat telegram bernomor ST/2098/IX/KEP./2024, ST/2099/IX/KEP./2024, ST/2100/IX/KEP./2024, dan ST/2101/IX/KEP./2024 tanggal 20 September 2024. Berdasarkan 4 ST tersebut, sebanyak 309 personel Pati dan Pamen masuk daftar mutasi.

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, promosi dan rotasi adalah hal yang biasa di dalam suatu organisasi. Hal ini untuk meningkatkan kinerja dan pelayanan serta perlindungan Polri kepada masyarakat.





“Mutasi dan rotasi adalah proses alamiah di organisasi dalam rangka meningkatkan kinerja, tour of duty area,” ujarnya, Sabtu (21/9/2024).


Berikut Daftar 52 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo:


1. Brigjen Pol Edy Murbowo, Dirbinpotmas Korbinmas Baharkam Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kakorbinmas Baharkam Polri.

2. Brigjen Pol Badya Wijaya, Perancang Peraturan Kepolisian Utama Tingkat II Divkum Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Dirbinpotmas Korbinmas Baharkam Polri.

3. Brigjen Pol Musa Ikipson Manaek Muara Tampubolon, Pati Itwasum Polri (penugasan pada Kompolnas) diangkat dalam jabatan baru sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri.

4. Brigjen Pol Budi Widjanarko, Irwil III Itwasum Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri.

5. Brigjen Pol Herukoco, Auditor Kepolisian Utama Tingkat II Itwasum Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Irwil III Itwasum Polri.



6. Brigjen Pol Jayadi, Karokermaluhkum Divhum Polri dimutasikan sebagai Pari Bareskrim Polri (persiapan penugasan luar struktur).

7. Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan, Wakapolda Jatim diangkat dalam jabatan baru sebagai Karokermaluhkum Divhum Polri.

8. Brigjen Pol Djoni Hendra, Kapusdiklantas Lemdiklat Polri dimutasikan sebagai Pati lemdiklat Polri (penugasan pada IPDN).

9. Brigjen Pol Wahyu Bintono Hari Bawono, Kabagjiansis Rojianstra Sops Polri dimutasikan sebagai Pati Lemdiklat Polri (penugasan pada IPDN).

10. Brigjen Pol M Abrar Tuntalanai, Kabagverifkumpol Rosundokinfokum Divkum Polri dimutasikan sebagai Pati Korlantas Polri (penugasan pada Kemenhub).

11. Brigjen Pol Sofyan Nugroho, Waket Bidang PPITK STIK Lemdiklat Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Dosen Kepolisian Utama Tingkat II Akpol Lemdiklat Polri.

12. Brigjen Pol Mohamad Aris, Dosen Kepolisian Utama Tingkat II Akpol Lemdiklat Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Waket Bidang PPITK STIK Lemdiklat Polri.

13. Brigjen Pol R.Andria Martinus, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

14. Brigjen Pol I Ketut Yudha Karyana, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

15. Brigjen Pol Budi Sajidin, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

16. Brigjen Pol Tatar Nugroho, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

17. Brigjen Pol Rudy Mulyanto, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

18. Brigjen Pol Marjuki, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

19. Brigjen Pol Totok Lisdiarto, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

20. Brigjen Pol Ferdinand Maksi Pasule, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

21. Brigjen Pol Hanny Hidayat, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

22. Brigjen Pol Budi Mulyanto, Pamen Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN).

23. Brigjen Pol Tejo Wijanarko, Pamen Densus 88 Antiteror Polri (penugasan pada BNPT) dimutasikan sebagai Pati Densus 88 Antiteror Polri (penugasan pada BNPT).

24. Brigjen Pol Ady Soeseno, Pamen Itwasum Polri (penugasan pada Kementerian Kelautan dan Perikanan) dimutasikan sebagai Pati Itwasum Polri (penugasan pada Kementerian Kelautan dan Perikanan).

25. Brigjen Pol Sugeng Putut Wicaksono, Pamen Divpropam Polri (penugasan pada Setkab) dimutasikan sebagai pati Divpropam Polri (penugasan pada Setkab).

26. Brigjen Pol Azis Andriansyah, Pamen Lemdiklat Polri (penugasan pada Setmilpres) dimutasikan sebagai Pati Lemdiklat Polri (penugasan pada Setmilpres).

27. Brigjen Pol Desy Andriani, Psikolog Kepolisian Utama Tingkat II SSDM Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Dirtipid PPA dan PPO Bareskrim Polri.

28. Brigjen Pol I Gusti Kade Budhi Harryarsana, Wakapolda Bali diangkat dalam jabatan baru sebagai Dosen Kepolisian Utama Tingkat II Akpol Lemdiklat Polri.

29. Brigjen Pol I Komang Sandi Arsana, Penata Kehumasan Polri Utama Tingkat II Divhumas Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Wakapolda Bali.

30. Brigjen Pol Andik Setiyono, Karojemengar Srena Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Waastamarena Kapolri.

31. Brigjen Pol Sambodo Purnomo Yogo, Karojakstra Srena Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Karojemengar Srena Polri.

32. Brigjen Pol Endi Sutendi, Karidalops Sops Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Waastamaops Kapolri.

33. Brigjen Pol Sugeng Suprijanto, Wakapolda Kepulauan Bangka Belitung diangkat dalam jabatan baru sebagai Sahlisosbud Kapolri.

34. Brigjen Pol Tony Harsono, Penyidik Tindak Pidana Utama Tingkat II Bareskrim Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Wakapolda Kepulauan Bangka Belitung.

35. Brigjen Pol Iwan Kurniawan, Karowassidik Bareskrim Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Sahlisosek Kapolri.

36. Brigjen Pol Sumarto, Karoprovos Divpropam Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Karowassidik Bareskrim Polri.

37. Brigjen Pol Naek Pamen Simanjuntak, Widyaiswara Madya Sespim Lemdiklat Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Karoprovos Divpropam Polri.

38. Brigjen Pol Aby Nursetyanto, Kadiklatsusjatrans Lemdiklat Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat II Sespim Lemdiklat Polri.

39. Brigjen Pol Bariza Sulfi, Wakapolda Jabar diangkat dalam jabatan baru sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri.

40. Brigjen Pol Haris Aksara, Kapuslabfor Bareskrim Polri dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

41. Brigjen Pol Prima Heru Yulihartono, Karolabdokkes Pusdokkes Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Karumkit Bhayangkara Tingkat I Pusdokkes Polri.

42. Brigjen Pol Sumy Hastry Purwanti, Tenaga Dokkes Investigasi Kepolisian Utama Tingkat II Pusdokkes Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Karolabdokkes Pusdokkes Polri.

43. Brigjen Pol Sugihardi, Kabagjiansis Rotekinfo Div Tik Polri (pengabdian BJP TMT 1-6-2024 dimutasikan sebagai Pati Div Tik Polri (dalam rangka pensiun).

44. Brigjen Pol Slamet Iswanto, Pemeriksa Labfor Kepolisian Madya Tingkat II Bareskrim (pengabdian BJP TMT 1-7-2024) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

45. Brigjen Pol Mohamad Aris Purnomo, Pati Bareskrim (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

46. Brigjen Pol Iman Sumantri Pati, Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

47. Brigjen Pol Hermanto Kurnia Pria, Pati Baintelkam Polri (penugasan pada BIN) dimutasikan sebagai Pati Baintelkam Polri (dalam rangka pensiun).

48. Brigjen Pol Moh. Arifin, Analis Kebijakan Utama Bidang Inafis Bareskrim Polri dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

49. Brigjen Pol Hisbulloh Huda, Analis Kebijakan Utama Bidang Yankes Pusdokkes Polri dimutasikan sebagai Pati Pusdokkes Polri (dalam rangka pensiun).

50. Brigjen Pol Wahyu Widodo, Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

51. Brigjen Pol Ahmad Alwi, Pati Bareskrim Polri (penugasan pada BNN) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun).

52. Brigjen Pol Puja Laksana, Pati Baharkam Polri (penugasan pada Kemenkopolhukam) dimutasikan sebagai Pati Baharkam Polri (dalam rangka pensiun).
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Serdik Sespimmen Polri...
Serdik Sespimmen Polri Sowan ke Solo, Bukti Nyata Kedekatan Polisi dan Jokowi?
7 Fakta Dokumen Rahasia...
7 Fakta Dokumen Rahasia Titipan Hasto Kristiyanto yang Dititipkan ke Petinggi PDIP
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
Daftar 22 Komjen Polisi...
Daftar 22 Komjen Polisi usai Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
11 Brigjen Pol Dapat...
11 Brigjen Pol Dapat Promosi Bintang 2 usai Dimutasi Maret-April 2025, Ini Namanya
Profil Komjen Pol Makhruzi...
Profil Komjen Pol Makhruzi Rahman, Sekretaris BNPP RI Lulusan Seba Milsuk dan Akpol
Update! Deretan Kapolda...
Update! Deretan Kapolda se-Indonesia usai Mutasi Polri April 2025, Didominasi Jebolan Akpol 1991
2 Kombes Pol Digeser...
2 Kombes Pol Digeser Kapolri, Kini Jabat Irwasda Polda
7 Jenderal Polisi Bintang...
7 Jenderal Polisi Bintang 2 Masuk Daftar Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
Rekomendasi
Keunggulan Layanan Profesional...
Keunggulan Layanan Profesional untuk Dokumen Perjalanan Bisnis
Trump Tegur Putin usai...
Trump Tegur Putin usai Rudal Rusia Tewaskan 12 Warga Ukraina: 'Vladimir, Stop!'
Bacaan Surat Yasin,...
Bacaan Surat Yasin, Tahlil, dan Tahmid Lengkap Tulisan Arab, Latin hingga Terjemah
Berita Terkini
Setelah Sowan Jokowi,...
Setelah Sowan Jokowi, Serdik Sespimmen Polri Kunjungi Kompolnas
8 menit yang lalu
Presiden Prabowo Titipkan...
Presiden Prabowo Titipkan Surat Pribadi untuk Pemerintah Vatikan
25 menit yang lalu
Penambahan Kewenangan...
Penambahan Kewenangan Jaksa di RUU Kejaksaan Berpotensi Pelanggaran HAM
30 menit yang lalu
Solo Diusulkan Jadi...
Solo Diusulkan Jadi Daerah Istimewa Surakarta, Mensesneg: Belum Masuk Istana
48 menit yang lalu
Serdik Sespimmen Polri...
Serdik Sespimmen Polri Sowan ke Solo, Bukti Nyata Kedekatan Polisi dan Jokowi?
1 jam yang lalu
MKD DPR Segera Panggil...
MKD DPR Segera Panggil Reyen Pono dan Ahmad Dhani Periksa Dugaan Penghinaan Marga
2 jam yang lalu
Infografis
Pentagon Terguncang!...
Pentagon Terguncang! Jenderal Tertinggi AS Dipecat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved