Daftar Lengkap Cagub-Cawagub Pilkada 2024 di Pulau Jawa

Jum'at, 30 Agustus 2024 - 09:35 WIB
loading...
Daftar Lengkap Cagub-Cawagub...
Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) telah menutup pendaftaran bakal calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada 2024. Foto ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) telah menutup pendaftaran bakal calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada 2024 sejak pukul 23.59, Kamis, 29 Agustus 2024. Dengan ditutupnya pendaftaran itu, KPUD akan melakukan proses verifikasi kelengkapan administrasi Paslon yang dibawa saat mendaftar.

Namun tak hanya persyaratan administrasi saja, sebelum ditetapkan sebagai peserta pilkada 2024, paslon juga akan menjalani pemeriksaan kesehatan di rumah sakit yang telah ditunjuk KPUD.

Untuk penetapan paslon akan berlangsung pada 22 September 2024. Dilanjutkan dengan kampanye mulai 25 September sampai 23 November 2024.

Baca juga: Pramono Anung-Rano Karno Dapat Tambahan Dukungan dari Hanura, RK-Suswono dari PKN

Lalu hari pencoblosan serentak yang akan berlangsung pada 27 November 2024. Lantas siapa saja kandidat Pilkada 2024 di Pulau Jawa yang resmi mendaftar sebagai cagub-cawagub, berikut daftarnya:

1. Banten

- Airin Rachmi Diany - Ade Sumardi
- Andra Sono - Dimyati Natakusumah

2. DKI Jakarta

- Pramono Anung - Rano Karno
- Ridwan Kamil - Suswono
- Dharma Pongrekun - Kun Wardana

3. Jawa Barat
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengamat Minta Bawaslu...
Pengamat Minta Bawaslu Tangani Dugaan Pelanggaran dalam PSU Pilkada Bengkulu Selatan
7 Gugatan Hasil PSU...
7 Gugatan Hasil PSU Pilkada 2024 Telah Diputus MK, 5 Ditolak dan 2 Lanjut Pemeriksaan
Gugatan PSU Pilkada...
Gugatan PSU Pilkada Puncak Jaya Papua Kandas di MK
Bawaslu Dalami Dugaan...
Bawaslu Dalami Dugaan Kecurangan PSU di Bengkulu Selatan
Hasil PSU Pilkada Bengkulu...
Hasil PSU Pilkada Bengkulu Selatan Digugat Paslon Suryatati-Ii Sumirat ke MK
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
Lampaui Jakarta, Investasi...
Lampaui Jakarta, Investasi Luar Jawa di Kuartal I/2025 Sentuh Rp235,9 T
Beri Dukungan Penuh,...
Beri Dukungan Penuh, Partai Perindo Optimistis Paslon Roni Omba-Marlinus Menang PSU Boven Digoel
PSU Pilkada Bengkulu...
PSU Pilkada Bengkulu Selatan, Massa Pendukung 02 Geruduk Bawaslu
Rekomendasi
Pemerintah Pakistan...
Pemerintah Pakistan Perintahkan Militer untuk Membalas Serangan India
Daftar Harga Gas di...
Daftar Harga Gas di Negara-negara Eropa, Dari yang Termahal hingga Paling Murah
Bukan Hanya Views! Ini...
Bukan Hanya Views! Ini Rahasia Metta Karuna Bangun Komunitas Setia
Berita Terkini
Mengenal Immigration...
Mengenal Immigration on Shipping, Pemeriksaan Keimigrasian di Atas Alat Angkut atau Kapal Pesiar
Pertemuan Prabowo dan...
Pertemuan Prabowo dan Bill Gates Bahas Kerja Sama Strategis Bidang Kesehatan
Kasus Mantan Pemain...
Kasus Mantan Pemain Sirkus OCI, KemenHAM Beri Rekomendasi ke Komnas HAM hingga Bareskrim
Caleg Terpilih PDIP...
Caleg Terpilih PDIP Riezki Aprilia Anggap Perintah Hasto agar Mundur demi Harun Masiku Hanya Dongeng Saeful Bahri
Amien Rais Sebut Letjen...
Amien Rais Sebut Letjen Kunto Sangat Layak Dijadikan Capres 2029
Kubu Jokowi Ingin Mediasi...
Kubu Jokowi Ingin Mediasi Diputuskan Deadlock, Desak Penggugat Buktikan Tuduhan Ijazah Palsu
Infografis
Keunikan Macan Tutul...
Keunikan Macan Tutul Jawa di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved