Indonesia ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 usai Tekuk Filipina, Jokowi: Ini Sejarah

Selasa, 11 Juni 2024 - 22:19 WIB
loading...
Indonesia ke Putaran...
Presiden Jokowi menilai, sejarah baru berhasil diciptakan oleh anak asuh Shin Tae Yong usai mengalahkan Filipina. Foto/SINDOnews/riyan rizki roshali
A A A
JAKARTA - Timnas Indonesia meraih kemenangan 2-0 atas Filipina dalam laga terakhir Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta. Kemenangan itu sekaligus memastikan Indonesia lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menilai, sejarah baru telah berhasil diciptakan oleh anak asuh Shin Tae Yong usai mengalahkan Filipina. “Ini adalah sebuah sejarah dan kita dengan sistem yang baru ini kita pertama kali masuk,” kata Jokowi di GBK, Selasa (11/6/2024).

Jokowi menyatakan, masyarakat atau seluruh pecinta sepak bola tentunya sangat senang atas kemenangan yang diraih Asnawi Mangkualam dkk. “Ya saya kira seluruh masyarakat pecinta sepak bola senang semua, karena kita lolos dan bisa masuk ke ronde 3 kualifikasi sistem FIFA yang baru,” ujar dia.



Saat ditanyakan siapa pemain terbaik menurutnya, Kepala Negara mengungkapkan semuanya menunjukan performa yang baik. “Semuanya baik lah, saya engga bisa memilih satu-satu. Semua baik, semua baik, semua baik,” jelas dia.

Diketahui, Timnas Indonesia meraih kemenangan 2-0 atas Filipina dalam laga terakhir Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta. Dua gol kemenangan Indonesia berhasil dicetak oleh Thom Haye dan Rizky Ridho.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Bripda Muhammad...
Profil Bripda Muhammad Ferarri, Polisi Aktif yang Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
Jokowi Bersedia Jadi...
Jokowi Bersedia Jadi Dewan Pembina Rampai Nusantara
Prabowo Bangga Indonesia...
Prabowo Bangga Indonesia Pernah Dipimpin SBY dan Jokowi
Ubedilah Badrun Sebut...
Ubedilah Badrun Sebut Efisiensi Anggaran Era Prabowo Akibat Buruknya Pemerintahan Jokowi
Patrick Kluivert, Komunikasi...
Patrick Kluivert, Komunikasi Sepakbola, dan Surga Kreator Konten Platform Digital
Tuding OCCRP Proksi...
Tuding OCCRP Proksi untuk Sudutkan Jokowi, Joman: Kita Pantas Curiga!
7 Fakta tentang Masuknya...
7 Fakta tentang Masuknya Jokowi ke Daftar Finalis Pemimpin Terkorup Dunia 2024
Masuk Daftar Pemimpin...
Masuk Daftar Pemimpin Paling Korup versi OCCRP, Jokowi: Framing Jahat
9 Pati TNI Jadi Perisai...
9 Pati TNI Jadi Perisai Hidup Jokowi saat Jabat Presiden, di Mana Mereka Sekarang?
Rekomendasi
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
Ustaz Derry Sulaiman...
Ustaz Derry Sulaiman Sebut Denny Sumargo dan Willie Salim Akan Segera Mualaf
Berita Terkini
Profil Bripda Muhammad...
Profil Bripda Muhammad Ferarri, Polisi Aktif yang Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Salinan Audit BPKP Tak...
Salinan Audit BPKP Tak Diberikan ke Tom Lembong, Pakar Hukum Ragukan Kualitasnya
2 jam yang lalu
Gempa Bumi M5,3 Guncang...
Gempa Bumi M5,3 Guncang Maluku Malam Ini
3 jam yang lalu
Ketua Komisi VI DPR...
Ketua Komisi VI DPR Harap Ramadan Jadi Momentum Perbaikan Pertamina
3 jam yang lalu
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
3 jam yang lalu
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
4 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan STY Dipecat...
3 Alasan STY Dipecat Jika Timnas Gagal ke Babak Empat Kualifikasi Piala Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved