7 Jaksa Agung Muda yang Aktif Bertugas di Kejagung, Nomor 3 Jenderal TNI Bintang Dua

Kamis, 30 Mei 2024 - 05:15 WIB
loading...
A A A
Dr. Ali Mukartono, SH, MH menjabat sebagai Jaksa Agung Muda Pengawasan (Jamsus). Posisi ini didapat sejak Januari 2022.

Pada sepak terjangnya, Ali dikenal sebagai sosok jaksa berpengalaman. Sebelumnya, ia pernah menjadi Jaksa Agung Muda bidang Tindak Pidana Umum (2019) dan Jaksa Agung Muda bidang Tindak Pidana Khusus (2020).

Selain itu, masih ada sederet posisi strategis lain yang pernah diduduki Ali. Sebut saja seperti Kepala Kejaksaan Negeri Bekasi (2010), Asisten Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah (2011), Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah (2011) hingga Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan (2018)

7. Leonard Eben Ezer Simanjuntak (Plt) - Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum

7 Jaksa Agung Muda yang Aktif Bertugas di Kejagung, Nomor 3 Jenderal TNI Bintang Dua

FOTO/DOK.KEJAGUNG

Saat ini, jabatan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (Jampidum) sebenarnya tengah kosong. Sebelumnya, posisi tersebut ditempati Fadil Zumhana yang wafat.

Berkaitan dengan penggantinya, belum ada Jampidum baru yang bertugas. Namun, untuk sementara telah ditunjuk Leonard Eben Ezer Simanjuntak, SH, MH sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum.

Itulah deretan Jaksa Agung Muda yang saat ini aktif bertugas.
(abd)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1619 seconds (0.1#10.140)