Kesaksian Sopir Bus Primajasa yang Sulit Hindari Tabrakan dengan Grand Max di Tol Japek KM 58

Selasa, 09 April 2024 - 11:51 WIB
loading...
Kesaksian Sopir Bus...
Heri, sopir bus Primajasa memberikan kesaksian terkait kecelakaan maut dengan Daihatsu Grand Max di Tol Jakarta-Cikampek KM 58. Foto: iNews Media/Nila Kusuma
A A A
KARAWANG - Heri, sopir bus Primajasa memberikan kesaksian terkait kecelakaan maut dengan Daihatsu Grand Max di Tol Jakarta-Cikampek KM 58. Akibat tabrakan, 12 orang tewas yang semuanya penumpang Grand Max.

Heri sempat diperiksa beberapa jam di Polres Karawang kemudian tidak ditahan.

Baca juga: Kapolri dan Menhub Sampaikan Dukacita Atas Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Japek

"Memang sopir bus Primajasa sudah kami periksa terkait kasus kecelakaan tersebut. Namun, malam itu juga kami pulangkan setelah dia menceritakan kejadian sampai bus yang dikendarainya ikut dalam tabrakan beruntun. Jadi saya pastikan sopir bus Primajasa tidak kami tahan," ujar Humas Polres Karawang Ipda Kusmayadi, Selasa (9/4/2024).

Berdasarkan pengakuan Heri, dia sempat membantu mengevakuasi korban kecelakaan. Kenek bus dan seorang penumpang bus juga terluka.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Soroti Insiden Kecelakaan...
Soroti Insiden Kecelakaan Maut, Istana: Presiden Prabowo Minta Dimitigasi
Komisi V DPR Desak Reformasi...
Komisi V DPR Desak Reformasi Sistem Transportasi Nasional
Puncak Arus Balik, Lalin...
Puncak Arus Balik, Lalin dari Tol Cipularang Dialihkan Menuju Jalur Fungsional Tol Japek II Selatan
Arus Balik, Gerbang...
Arus Balik, Gerbang Tol Cikatama Dipadati Kendaraan dari Trans Jawa Malam Ini
Kecelakaan di Contraflow...
Kecelakaan di Contraflow KM 69 Tol Jakarta-Cikampek, 2 Mobil Ringsek
Arus Balik Lebaran Dimulai,...
Arus Balik Lebaran Dimulai, Tol Japek Arah Jakarta Macet Malam Ini
KAI Dalami Penyebab...
KAI Dalami Penyebab Kecelakaan KA Malioboro Ekspres Tewaskan 4 Orang di Magetan
Kecelakaan Maut KA dan...
Kecelakaan Maut KA dan 7 Motor di Magetan Tewaskan 4 Orang Diduga Akibat Pintu Perlintasan Terbuka
4 Fakta KA Malioboro...
4 Fakta KA Malioboro Ekspres Tabrak 7 Motor di Magetan Akibatkan 4 Orang Tewas
Rekomendasi
Jake Paul vs Julio Cesar...
Jake Paul vs Julio Cesar Chavez Jr, Bob Arum: Ini Bukan Tinju!
Kalah Perang Melawan...
Kalah Perang Melawan Kesultanan Banten Berujung Pembantaian Pasukan Cirebon Sehari Jelang Idulfitri
Modernisasi Toko Kelontong...
Modernisasi Toko Kelontong untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi
Berita Terkini
Deretan Perwira Tinggi...
Deretan Perwira Tinggi AD Dimutasi Jadi Staf Khusus KSAD, Nomor 2 Dianulir Panglima TNI
Kapan Marsinah Dianugerahi...
Kapan Marsinah Dianugerahi Gelar Pahlawan? Mensos Bilang Tak Mungkin Tahun Ini
Baznas dan Legitimasi...
Baznas dan Legitimasi Negara dalam Pengelolaan Zakat
Polemik Ijazah Jokowi,...
Polemik Ijazah Jokowi, Politikus PSI Ungkit Pendaftaran Calon Wali Kota Solo
Kejagung Limpahkan 9...
Kejagung Limpahkan 9 Tersangka Kasus Impor Gula ke Kejari Jakpus
Masuk Bursa Caketum,...
Masuk Bursa Caketum, Gus Ipul Ngaku Enggak Punya Kemampuan Pimpin PPP
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved