Hadiri Laga Badminton Merah Meriah, Puan Sebut Ajang Berkumpul Anak Muda Bergembira

Senin, 15 Januari 2024 - 21:37 WIB
loading...
A A A
"Biasanya, tim di Indonesia, atau tim Indonesia itu bisa masuk dalam final, bahkan Insya Allah akan mendapatkan medali emas," jelas Puan.

Sementara itu, dalam laga persahabatan ini, tampil para influencer dan tokoh muda Indonesia. Mereka antara lain Diah Pikatan Orissa Putri Hapsari atau Pinka Haprani, Meyden, Fadly Faisal, Fuji, Livy Renata, Bastian Steel, Thariq Halilintar, Sitha Marino, Pras Teguh, Zinedine Alam Ganjar, dan Echa Japasal.

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, Bendum PDIP Olly Dondokambey, dan Ketua TPN Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid turut hadir di lokasi.



Selain itu, hadir mantan Sekjen PDIP sekaligus Seskab Pramono Anung, Menpan RB Abdullah Azwar Anas, dan Kepala LKPP Hendrar Prihadi.
(kri)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2886 seconds (0.1#10.140)