Keren! Ganjar-Mahfud Pakai Jaket Top Gun dan Bergaya Bak Aktor Laga Film

Minggu, 07 Januari 2024 - 19:32 WIB
loading...
Keren! Ganjar-Mahfud...
Pasangan calon nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD menunjukkan kekompakannya saat Debat Ketiga Pilpres 2024 di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (7/1/2024). Foto: MPI/Achmad Al Fiqri
A A A
JAKARTA - Pasangan calon nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD menunjukkan kekompakannya saat menjalani Debat Ketiga Pilpres 2024 di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (7/1/2024).

Momen itu terlihat kala Ganjar-Mahfud memasuki arena debat. Saat itu, pembawa acara mempersilakan pasangan yang didukung PDIP, PPP, Partai Perindo, dan Hanura menaiki panggung.



Dengan mengenakan kemeja putih dibalut jaket top gun berwarna hijau dengan emblem bertuliskan 'Sat-Set' dan '03' keduanya langsung melenggang masuk.

Setelah itu, Ganjar-Mahfud bergaya dengan menyilangkan tangan bak aktor laga film.

Kemudian, keduanya kompak memberi salam hormat kepada para peserta yang hadir. Kemudian, Ganjar dan Mahfud menghampiri Prabowo Subianto serta Anies Baswedan untuk memberi salam satu per satu.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
Hasil Survei Sebut Prabowo...
Hasil Survei Sebut Prabowo Bisa Pimpin Indonesia, Maruarar: Ada Pemilih Anies-Ganjar
Absen, Ganjar Ucapkan...
Absen, Ganjar Ucapkan Selamat Prabowo Dilantik Jadi Presiden RI
Ganjar Tak Terlihat...
Ganjar Tak Terlihat Hadir di Kursi Undangan Pelantikan Prabowo-Gibran
Anies dan Ganjar Hadiri...
Anies dan Ganjar Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran Besok
Ganjar Pranowo Akan...
Ganjar Pranowo Akan Hadiri Pelantikan Prabowo, Sandiaga Siap jika Diundang
12 Parpol Dukung Ridwan...
12 Parpol Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta, Ini Langkah PDIP
Ganjar Anggap Reshuffle...
Ganjar Anggap Reshuffle Kabinet Full Politik
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
6 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Albert Einstein: Perang...
Albert Einstein: Perang Dunia IV Pakai Pedang dan Batu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved