Pedagang Bubur Ayam di Merauke Kaget Dikunjungi Ganjar Pranowo sampai Gemetaran

Rabu, 29 November 2023 - 12:07 WIB
loading...
Pedagang Bubur Ayam...
Capres 2024 Ganjar Pranowo tos dengan seorang anak usai sarapan di warung bubur ayam, di Jalan Mandala Muli, Merauke, Papua Selatan, Rabu (29/11/2023) pagi. FOTO/DOK.MPI
A A A
JAKARTA - Seorang pedagang bubur ayam bernama Lina dibuat gemetaran saat warungnya yang berada di Jalan Mandala Muli, Merauke, Papua Selatan, didatangi calon presiden (capres) 2024 Ganjar Pranowo , Rabu (29/11/2023).

Ganjar yang mengenakan kaus warna hitam, memesan satu porsi bubur ayam. Namun, Lina justru terpaku setelah melihat siapa pembelinya. Tak lama, dirinya pun menampakkan wajah gembira sekaligus bangga.

"Pesan satu ya, telurnya ditambahi satu," kata Ganjar.



Tangan Lina tampak gemetar karena masih belum percaya jika bubur ayam buatannya itu akan dinikmati oleh calon orang nomor satu di Indonesia.

"Baik, Pak. Telurnya ditambahi satu," jawab Lina.

Pagi itu, Ganjar menyempatkan berjalan kaki untuk menyapa warga Merauke. Sejauh 4 kilometer, politikus berambut putih itu ditemani mantan Panglima TNI Andika Perkasa dan TGB Muhammad Zainul Majdi.

Setelah itu, Ganjar singgah di warung bubur ayam untuk sarapan pagi. Di warung kaki lima itu, Ganjar mengajak beberapa bocah Papua untuk duduk dan menikmati bubur bersama. Selain itu, masih sempat melayani foto bersama warga.

Lina mengatakan, dirinya kaget dan gemetaran saat warungnya didatangi Ganjar.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Hasil Pilkada Papua...
Hasil Pilkada Papua Selatan Digugat ke MK, Tuntut Adanya Pemungutan Suara Ulang
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
Hasil Survei Sebut Prabowo...
Hasil Survei Sebut Prabowo Bisa Pimpin Indonesia, Maruarar: Ada Pemilih Anies-Ganjar
PDIP Anggap Janggal...
PDIP Anggap Janggal Hakim PTUN Tak Menerima Gugatan Pencalonan Gibran: Kita Menang Dismissal
Ini Pertimbangan Hakim...
Ini Pertimbangan Hakim PTUN Tak Terima Gugatan PDIP soal Pencalonan Gibran
Rekomendasi
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
10 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved