Kapolri Launching Aplikasi Montir Presisi yang Digagas Difabel di Yogyakarta

Sabtu, 07 Oktober 2023 - 19:29 WIB
loading...
A A A
"Saya kira banyak hal tadi termasuk UMKM kita merasakan kopi yang luar biasa yang dibuat oleh para barista yang telah dididik dan tadi disajikan ke kita kopinya mantap. Saya kira sekali lagi saya ucapkan selamat mudah-mudahan ini bisa mendorong UMKM Yogya, menjadi lebih baik mempersiapkan Yogya menjadi kota wisata yang lebih hebat, memberikan pelayanan lebih hebat kepada kota Yogya yang dikenal sebagai kota budaya," papar Sigit.

Untuk diketahui, Semarak Bakti Bhayangkara Presisi 2023 merupakan acara yang diinisiasi oleh Polda DIY dalam rangka melakukan upaya preventif berupa cooling system menjelang Pemilu 2024.



Dalam acara ini terdapat enam kegiatan yang diikuti oleh 1.615 peserta dan 53 UMKM. Di antaranya, pelatihan dan penyaluran barista, pelatihan Montir Presisi, Perlombaan Senandung Nusantara.

Lalu, kompetisi BECC (Bhayangkara Entrepreneurship Concept Competition), Program Jaga Warga, Polisi RW, serta Bazar UMKM.
(kri)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2128 seconds (0.1#10.140)