Marsma TNI Deni Hasoloan, Jebolan AAU 1994 yang Kini Jabat Kaskogabwilhan III

Sabtu, 07 Oktober 2023 - 06:14 WIB
loading...
Marsma TNI Deni Hasoloan,...
Marsma TNI Deni Hasoloan Simanjuntak kini menjabat sebagai Kepala Staf Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III (Kaskogabwilhan III). Foto/tni.mil.id
A A A
JAKARTA - Marsma TNI Deni Hasoloan Simanjuntak kini menjabat sebagai Kepala Staf Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III ( Kaskogabwilhan III ). Sebelum menjabat Kaskogabwilhan III, Marsma TNI Deni Hasoloan adalah Staf Khusus KSAU.

Jabatan baru Marsma Deni Hasoloan ini berdasarkan Mutasi Pati TNI dengan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/1127/X/2023 tanggal 2 Oktober 2023 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia.

Dalam mutasi ini 156 Pati di lingkungan Angkatan Udara, Angkatan Darat, dan Angkatan laut. Dari jumlah itu, 45 di antaranya adalah pati TNI AU dan salah satunya adalah Marsma Deni Hasoloan.

"Telah ditetapkan mutasi dan promosi jabatan 156 Perwira Tinggi (Pati) TNI terdiri dari 75 Pati TNI AD, 36 Pati TNI AL, dan 45 Pati TNI AU," tulis narasi dari keterangan resmi Puspen TNI, Jumat (6/10/2023).



Pati TNI AU kelahiran Bandung, Jawa Barat ini merupakan lulusan Akademi Angkatan Udara (AAU) tahun 1994. Sejumlah jabatan pernah dia emban, seperti Komandan Skadron Udara 1, Lanud Supadio pada tahun 2011.

Kepala Dinas Operasi, Lanud Supadio di tahun 2012, Assisten Operasi Komando Sektor Pertahanan Udara Nasional tahun 2014, Komandan Wing Udara 6 Pangkalan TNI Angkatan Udara Roesmin Nurjadin tahun 2015.

Komandan Wing Pendidikan Terbang Lanud Adisutjipto tahun 2017, Komandan Pangkalan TNI AU Johannes Abraham Dimara Merauke tahun 2019, Panglima Komando Sektor Pertahanan Udara Nasional IV Biak tahun 2020.

Komandan Lanud Supadio, Pontianak tahun 2020, Kepala Staf Komando Operasi AU I Jakarta tahun 2022, Staf Khusus KSAU 2023, dan saat ini menjadi Kaskogabwilhan III.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Inspektur TNI Digeser...
4 Inspektur TNI Digeser Jenderal Agus Subiyanto, Ini Daftar Namanya
Profil Marsdya Yusuf...
Profil Marsdya Yusuf Jauhari, Salah Satu Pati Senior di TNI AU
7 Pati TNI Angkatan...
7 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, 3 di Antaranya Marsekal Pertama
Daftar Lengkap 27 Pati...
Daftar Lengkap 27 Pati TNI AU Dimutasi Jenderal Agus Subiyanto pada Januari-Februari 2025
Mabes TNI AU Terima...
Mabes TNI AU Terima Kunjungan Raffi Ahmad, Perkuat Sinergi Pertahanan-Industri Kreatif
4 Mayjen TNI Bersiap...
4 Mayjen TNI Bersiap Tinggalkan Militer usai Mutasi Februari 2025, 2 di Antaranya Staf Khusus KSAD
Kolonel Pom Seprianus...
Kolonel Pom Seprianus Hanok Sarante Resmi Jabat Danpom Koopsudnas
5 Jabatan Strategis...
5 Jabatan Strategis di Lantamal I Diserahterimakan, Ini Daftarnya
7 Kolonel TNI AD Dimutasi...
7 Kolonel TNI AD Dimutasi Panglima TNI di Februari 2025, Ini Daftar Namanya
Rekomendasi
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
7 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Sembilan Peristiwa Penting...
Sembilan Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved