Panglima TNI Pimpin Langsung Latgab 2023, Pangdam Brawijaya Jadi Pangkogasratgab

Rabu, 19 Juli 2023 - 22:55 WIB
loading...
Panglima TNI Pimpin...
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono memimpin langsung Latgab 2023 dan Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Farid Makruf ditunjuk jadi Pangkogasratgab 2023. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono memimpin langsung Latihan Gabungan (Latgab) Tahun Anggaran 2023. Panglima Kodam (Pangdam) V/Brawijaya Mayjen TNI Farid Makruf ditunjuk sebagai Panglima Komando Tugas Darat Gabungan (Pangkogasratgab) 2023.

Pada kesempatan itu, Panglima TNI mengatakan, dengan Latgab 2023 menjadikan TNI kuat dan bermartabat. Menurut Laksamana Yudo, latihan gabungan kali ini merupakan implementasi dari visinya sebagai Panglima TNI. Di antaranya sebagai upaya mewujudkan TNI sebagai patriot NKRI, prajurit TNI profesional, modern, dan tangguh.

"TNI yang kuat akan menjadikan rakyat serta negara Indonesia makin bermartabat di mata dunia," kata Panglima Yudo, Rabu (19/7/2023).



Panglima TNI berharap Latgab ini menjadi momen untuk mengasah naluri tempur masing-masing matra. Siap mendorong agar melaksanakan evaluasi secara menyeluruh setelah pelaksanaan latihan.

"Saya ingin doktrin, teknik-taktik-prosedur, dan organisasi kami benar-benar dilihat efektivitas dan efisiensinya dalam perencanaan dan pelaksanaan kampanye militer. Adakan revisi dan perbaikan segera agar dalam latihan selanjutnya hal-hal tersebut sudah disempurnakan," tegas Panglima.

Sementara Panglima Kodam (Pangdam) V/Brawijaya Mayjen TNI Farid Makruf terlibat langsung dalam Latgab Tahun Anggaran 2023.

Mayjen TNI Farid Makruf, bahwa Latgab 2023 yang melibatkan 7.500 prajurit dari tiga Matra (Darat, Udara, dan Laut) TNI ini, terasa sangat istimewa. Pasalnya baru kali ini Latgab dipimpin langsung oleh Panglima TNI.

Menurutnya, hal tersebut menunjukkan bahwa Panglima TNI sangat peduli dengan prajurit yang bertugas di lapangan.

"Beliau ingin melihat langsung seperti apa kondisi di lapangan. Ini sangat luar biasa," ujar Farid Makruf.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perjalanan Karier LB...
Perjalanan Karier LB Moerdani, Jenderal Kopassus yang Pernah Berjaya di 2 Era Presiden
TB Hasanuddin Minta...
TB Hasanuddin Minta Panglima TNI Tarik Prajurit yang Jabat di Luar 14 Pos Kementerian Lembaga
Daftar 18 Kolonel TNI...
Daftar 18 Kolonel TNI Pecah Bintang Setelah Mutasi Maret 2025, Sebentar Lagi Naik Pangkat Jadi Pati TNI
Mutasi TNI Maret 2025:...
Mutasi TNI Maret 2025: 40 Jenderal TNI AD Digeser Panglima Agus Subiyanto, Ini Nama-namanya
18 Kolonel TNI Pecah...
18 Kolonel TNI Pecah Bintang usai Mutasi Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Sertijab 6 Jabatan Strategis,...
Sertijab 6 Jabatan Strategis, Ada Kapuspen hingga Danjen Akademi TNI
41 Perwira Tinggi TNI...
41 Perwira Tinggi TNI Resmi Naik Pangkat Hari Ini, Berikut Daftar Namanya
RUU TNI Disahkan Jadi...
RUU TNI Disahkan Jadi UU, Puan: Apa yang Dicurigai, Insyaallah Tidak Ada
Tok! Rapat Paripurna...
Tok! Rapat Paripurna DPR Sahkan RUU TNI Jadi Undang-Undang
Rekomendasi
Kisah Pesepak Bola Balikpapan...
Kisah Pesepak Bola Balikpapan Raih Impian di Tengah Keterbatasan
Trump Dukung Penuh Tindakan...
Trump Dukung Penuh Tindakan Brutal Israel di Gaza
MNC Asset dan TICMI...
MNC Asset dan TICMI Teken MoU Dukung Pengembangan Pasar Modal Indonesia
Berita Terkini
IJTI Kecam Teror Kepala...
IJTI Kecam Teror Kepala Babi ke Kantor Tempo, Desak Polisi Usut Tuntas
39 menit yang lalu
Teror Kepala Babi ke...
Teror Kepala Babi ke Jurnalis Tempo, Istana: Itu Problem Mereka, Nggak Bisa Kita Tanggapi Apa-apa
59 menit yang lalu
Koalisi Masyarakat Sipil...
Koalisi Masyarakat Sipil Soroti Kewenangan Sangat Besar Polisi di RUU KUHAP
1 jam yang lalu
Festival Ramadan 2025,...
Festival Ramadan 2025, Kemenag Luncurkan Beasiswa hingga Distribusi 1 Juta Bingkisan
1 jam yang lalu
HT Tegaskan Masih Eksis...
HT Tegaskan Masih Eksis di Perindo: Struktur Organisasi Harus Solid Songsong 2029
1 jam yang lalu
6 Jenazah Jemaah Umrah...
6 Jenazah Jemaah Umrah WNI Korban Kecelakaan Bus Dimakamkan di Saudi, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Infografis
Inggris-Prancis Siap...
Inggris-Prancis Siap Pimpin Koalisi Tentara ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved