Utamakan Pengobatan Medis, PBNU Imbau Masyarakat Hindari Ritual Berbahaya

Minggu, 16 Juli 2023 - 13:09 WIB
loading...
A A A
"Masih sebagai saksi," kata Kapolsek Cigudeg Kompol Wagiman dikonfirmasi, Sabtu (15/7/2023).

AN memang dikenal sebagai sosok yang dianggap bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit. Ada pun memang salah satu ritualnya memandikan pasien di danau tersebut.

"AN sebagai pengobat alternatif, hasil pemeriksaan sebelumnya juga telah memandikan di danau tersebut. Warga yang datang minta diobati dia obati," katanya.

Wagiman menambahkan, polisi sudah memeriksa sebanyak tujuh orang saksi. Polisi terus melakukan penyelidikan lebih lanjut ada tidaknya unsur pidana dalam kasus yang merenggut tiga nyawa ini.
(maf)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0951 seconds (0.1#10.140)