Rommy Sebut PPP Punya Cadangan Jika Sandiaga Uno Tak Dipilih Jadi Cawapres Ganjar

Jum'at, 16 Juni 2023 - 22:27 WIB
loading...
Rommy Sebut PPP Punya...
Ketua Majelis Pertimbangan DPP PPP Muhammad Romahurmuziy mengaku ada nama lain di luar Sandiaga Uno yang akan ditawarkan partainya untuk menjadi cawapres untuk Ganjar Pranowo. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ketua Majelis Pertimbangan DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhammad Romahurmuziy mengaku ada nama lain di luar Sandiaga Uno yang akan ditawarkan partainya untuk menjadi calon wakil presiden (cawapres) untuk Ganjar Pranowo .

Hal ini dikatakan Rommy, sapaan akrabnya, ketika disinggung kemungkinan nama Sandiaga Uno tak diterima oleh mitra parpol kerja samanya di Pilpres 2024.



"Pak Mar (Mardiono) pernah menyebut dua nama kan. Nah nanti kita tunggu satu lagi," ujar Rommy di sela-sela Rapimnas ke-VI PPP yang digelar di Hotel Sultan, Jakarta, Jumat (16/6/2023).



Sayangnya, saat disinggung satu nama yang dimaksud itu merupakan tokoh NU yang pernah digadang-gadang menjadi cawapres Ganjar Pranowo, Rommy enggan menjawabnya.


"Nanti kita tunggu dah. Kalau enggak, Rapimnasnya bingung, kok sudah diputuskan duluan," katanya.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Selamat Jalan KH A Chozin...
Selamat Jalan KH A Chozin Chumaidy, Pejuang Demokrasi dan Kesejahteraan Umat
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
Djan Faridz Pakai Tongkat...
Djan Faridz Pakai Tongkat dan Dituntun Keluar dari Gedung KPK usai Diperiksa terkait Harun Masiku
KPK Panggil Mantan Ketum...
KPK Panggil Mantan Ketum PPP Djan Faridz terkait Kasus Harun Masiku
Muktamar PPP Digelar...
Muktamar PPP Digelar Agustus-September 2025, Dihadiri Presiden Prabowo
Luncurkan Program Infaq...
Luncurkan Program Infaq Naik Kelas, Sandi Uno: Perkuat Ekonomi dan Berdayakan Umat
Mardiono Minta Para...
Mardiono Minta Para Kader yang Umrah Doakan PPP dan Indonesia
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Rekomendasi
Nonton Operation Cobra...
Nonton Operation Cobra di VISION+, Link Streaming di Sini
Kurangi Emisi Karbon,...
Kurangi Emisi Karbon, KAI Logistik Dorong Layanan Angkutan Barang via Kereta
Kembaran Honda Vario...
Kembaran Honda Vario 160 di Asia Tenggara: Spesifikasi, Perbedaan, dan Perkiraan Harga
Berita Terkini
Saksikan INTERUPSI Malam...
Saksikan INTERUPSI Malam Ini Rapatkan Barisan di Tengah Isu Matahari Kembar Bersama Ariyo Ardi, Andy Rahmad Wijaya, Feri Amsari, dan Narasumber Lainnya, Live Hanya di iNews
23 menit yang lalu
Alisa Wahid: Perempuan...
Alisa Wahid: Perempuan Perlu Ikut Dalam Penanggulangan Terorisme
25 menit yang lalu
Sidang Hasto Kristiyanto...
Sidang Hasto Kristiyanto di Pengadilan Tipikor Kembali Ricuh
26 menit yang lalu
Cerita Pratu Egy dan...
Cerita Pratu Egy dan Praka Nofrian, Satgas TNI di Lebanon yang Terkena Ledakan dari Tank Israel
47 menit yang lalu
Prabowo Bertemu PM Fiji,...
Prabowo Bertemu PM Fiji, Ajak Latihan Militer Bersama
1 jam yang lalu
Teruskan Perjuangan...
Teruskan Perjuangan Paus Fransiskus, Keuskupan Agung Jakarta Luncurkan Gerakan Belarasa
1 jam yang lalu
Infografis
Rusia Pindahkan Pesawat...
Rusia Pindahkan Pesawat Militer, Tak Mau Jadi Target ATACMS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved