Lomba Maskot BNPT Dinilai Jadi Cara Cerdas Raih Partisipasi Publik
Rabu, 25 Mei 2022 - 09:07 WIB
"Pasalnya, akun-akun medsos BNPT, mulai dari Instagram, akun YouTube dan BNPT TV, penuh dengan konten-konten yang kreatif dan menarik, sehingga informasi yang hendak disampaikan BNPT pun sampai dan tertanam secara efektif dan kognisi pemirsa," jelas Nirmala.
"Jadi, dengan menariknya konten di akun-akun itu, memang yang diperlukan hanyalah kesan pertama. Selanjutnya masyarakat sendiri akan enjoy dengan konten-konten kreatif di akun-akun medsos tersebut," tutupnya.
Seperti diketahui, dalam rangkaian peringatan HUT ke-12, BNPT antara lain menggelar Kompetisi Desain Mascot BNPT. Desain dan model maskot tersebut disyaratkan harus memiliki makna tentang toleransi, persatuan dan Indonesia yang penuh harmoni.
Salah satu persyaratannya adalah mem-follow akun-akun media sosial BNPT yang akan membuka intensi lebih jauh antara masyarakat dengan lembaga negara tersebut.
"Jadi, dengan menariknya konten di akun-akun itu, memang yang diperlukan hanyalah kesan pertama. Selanjutnya masyarakat sendiri akan enjoy dengan konten-konten kreatif di akun-akun medsos tersebut," tutupnya.
Seperti diketahui, dalam rangkaian peringatan HUT ke-12, BNPT antara lain menggelar Kompetisi Desain Mascot BNPT. Desain dan model maskot tersebut disyaratkan harus memiliki makna tentang toleransi, persatuan dan Indonesia yang penuh harmoni.
Salah satu persyaratannya adalah mem-follow akun-akun media sosial BNPT yang akan membuka intensi lebih jauh antara masyarakat dengan lembaga negara tersebut.
(maf)
Lihat Juga :
tulis komentar anda