RUU Prioritas 2021, Puan Tekankan agar DPR Optimalkan Pembahasan

Kamis, 06 Mei 2021 - 12:51 WIB
DPR rapat paripurna dalam rangka pembukaan masa persidangan V Tahun sidang 2020-2021. Ketua DPR RI, Puan Maharani turut menyinggung fungsi legislasi. Foto/SINDOnews
JAKARTA - DPR menggelar rapat paripurna dalam rangka pembukaan masa persidangan V Tahun sidang 2020-2021. Dalam forum ini, Ketua DPR Puan Maharani turut menyinggung fungsi legislasi dalam pidato pembukaannya.



Dalam pembahasan RUU Prioritas ini, Puan meminta seluruh AKD harus membuka ruang partisipasi masyarakat seluas-luasnya. Menurutnya, hal ini penting dalam rangka untuk memberikan masukan dan pandangannya terkait RUU yang tengah dibahas.

Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) itu menekankan, dalam upaya mencapai pembentukan UU sesuai prioritas Prolegnas 2021, maka AKD DPR terkait agar segera menjalankan tahap-tahap dalam pembentukan Undang Undang.

"Capaian DPR dan Pemerintah dalam menuntaskan RUU Prioritas 2021 merupakan ukuran kinerja yang telah ditetapkan bersama," pungkasnya.
(maf)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More