Polemik Partai Demokrat, Iwan Fals: Bagaimana Tanggapan Tuan Puan Sekalian

Kamis, 11 Maret 2021 - 17:29 WIB
Penyanyi legendaris Indonesia, Iwan Fals. Foto/SINDOnews
JAKARTA - Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat di Sumatera Utara yang menjadikan Kepala Staf Kepresidenan (KSP), Jenderal (purn) Moeldoko sebagai Ketua Umum terus menjadi pembahasan publik untuk dibicarakan.



Sebelumnya, pendiri Partai Demokrat Ahmad Yahya membeberkan beberapa alasan kader partai ini mendesak diselenggarakannya Kongres Luar Biasa (KLB) di Sumatera Utara, beberapa waktu lalu.

Pertama, kader merasa Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sebagai ketua Majelis Tinggi menempatkan anaknya yang tidak berpengalaman AHY menjadi ketua umum. Hal ini menyebabkan terjadinya krisis kepemimpinan di Partai Demokrat.

"Kepemimpinan AHY yang rapuh, sewenang-wenang, dan menjaga jarak dengan para kader terutama pengurus daerah dan cabang, menyebabkan penyumbatan aspirasi dan kebuntuan komunikasi,sehingga kader-kader di daerah menginginkan KLB segara dilaksanakan dalarn waktu yang sesingkat-singkatnya," jelas Yahya dalam konferensi pers di kawasan Menteng, Jakarta Pusat.
(maf)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More