Dapat Promosi Jabatan, 13 Kombes Pol Pecah Bintang

Rabu, 01 Januari 2025 - 07:21 WIB
5. Kombes Pol KIF Aminanto, dari Irbid Jemensarpras Itwil V Itwasum Polri mendapat promosi jabatan menjadi Dosen Kepolisian Utama TK II STIK Lemdiklat Polri menggantikan Brigjen Pol Endra Zulpan

6. Kombes Pol Didik Sugiarto, dari Assessor SDM Kepolisian Madya TK I SSDM Polri mendapat promosi jabatan sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tk II Sespim Lemdiklat Polri menggantikan Brigjen Pol Edison Sitorus

7. Kombes Pol Dani Kustoni, dari wadir Tipidsiber Bareskrim Polri mendapat promosi jabatan menjadi Widyaiswara Kepolisian Utama TK II Sespim Lemdiklat Polri menggantikan Brigjen Pol Darto Juhartono

8. Kombes Pol Nasri Wiharto, dari Irbid Jemenopsnal mendapat promosi jabatan menjadi Dosen Kepolisian Utama TK II Akpol Lemdiklat Polri menggantikan Brigjen Pol Eldi Yudianto

9. Kombes Pol Anwar Sunarjo, dari Kabag Infolog Rojianstra Slog Polri mendapat promosi jabatan menjadi Karopal Slog Polri menggantikan Brigjen Pol Irman Sugema

10. Kombes Pol Rolan Ronaldy, dari Penyidik Tindak Pidana Madya TK III Bareskrim Polri mendapat promosi jabatan menjadi Kasat Resmob Bareskrim Polri menggantikan Brigjen Pol Victor Alexander Lateka

11. Kombes Pol Sonny Mahar Budi Adityawan, dari Dirpamobvit Polda Sumsel mendapat promosi jabatan menjadi Dir Polairud Polda Sumsel menggantikan Brigjen Pol Andreas Kusmaedi

12. Kombes Pol Budi Satria Nasution, dari Kabag Deteksi Roanalis Baintelkam Polri mendapat promosi jabatan menjadi Kabid Sandi Baintelkam Polri menggantikan Brigjen Pol Marsudi Wahyuono

13. Kombes Pol Mokhamad Ngajib, dari Kapolrestabes Makassar mendapat promosi jabatan menjadi Dir Samapta Korsabhara Baharkam Polri menggantikan Brigjen Pol Mashudi
(cip)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More