Kabareskrim Janji Tidak Akan Berkhianat

Selasa, 20 Januari 2015 - 16:30 WIB
Kabareskrim Janji Tidak...
Kabareskrim Janji Tidak Akan Berkhianat
A A A
JAKARTA - Kepala Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri yang baru Inspektur Jenderal Polisi Budi Waseso menegaskan mengatakan siap menjalankan tugas dengan baik dan bertekad untuk tidak mencederai Polri.

"Polri yang telah membesarkan saya, yang menghidupkan saya. Saya tidak akan menjadi pengkhianat untuk Tri Brata (Polri), saya yakin," tutur Budi di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (20/1/2015).

Saat wartawan bertanya apakah ada yang berkhianat di Polri, dia hanya mengatakan itu bisa saja terjadi.

"Bisa saja. Itu kalau pengkhianat internal. Itu urusan internal. Pengkhianat itu nanti yang urus internal. Ya, nanti kita bahas," ujarnya.

Budi Waseso sebelumnya menjabat Kepala Sekolah dan Staf Pimpinan (Kesespim) Polri.
Dia dilantik menjadi Kabareskrim oleh Plt Kapolri Komjen Badrodin Haiti menggantikan Komjen Suhardi Alius yang dimutasi ke Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas).
(dam)
Berita Terkait
Seleksi Penerimaan Anggota...
Seleksi Penerimaan Anggota Polri di Pontianak
Mutasi Polri, Brigjen...
Mutasi Polri, Brigjen Pol Ferdy Sambo Ditunjuk Jadi Kadiv Propam
Begini Suasana Pengamanan...
Begini Suasana Pengamanan Mabes Polri Pasca Penyerangan Teroris
Gelombang Dukungan Mahasiswa,...
Gelombang Dukungan Mahasiswa, Pemuda dan Masyarakat untuk Polri Presisi
Melanggar UU Minerba,...
Melanggar UU Minerba, Mantan Dirut PT CLM Ditangkap Polda Sulsel
Pasca Serangan Teroris,...
Pasca Serangan Teroris, Anjing Pelacak Sisiri Mabes Polri
Berita Terkini
IJTI Kecam Teror Kepala...
IJTI Kecam Teror Kepala Babi ke Kantor Tempo, Desak Polisi Usut Tuntas
3 menit yang lalu
Teror Kepala Babi ke...
Teror Kepala Babi ke Jurnalis Tempo, Istana: Itu Problem Mereka, Nggak Bisa Kita Tanggapi Apa-apa
24 menit yang lalu
Koalisi Masyarakat Sipil...
Koalisi Masyarakat Sipil Soroti Kewenangan Sangat Besar Polisi di RUU KUHAP
42 menit yang lalu
Festival Ramadan 2025,...
Festival Ramadan 2025, Kemenag Luncurkan Beasiswa hingga Distribusi 1 Juta Bingkisan
56 menit yang lalu
HT Tegaskan Masih Eksis...
HT Tegaskan Masih Eksis di Perindo: Struktur Organisasi Harus Solid Songsong 2029
1 jam yang lalu
6 Jenazah Jemaah Umrah...
6 Jenazah Jemaah Umrah WNI Korban Kecelakaan Bus Dimakamkan di Saudi, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Infografis
Mengapa Taiwan Khawatir...
Mengapa Taiwan Khawatir akan Diinvasi China pada 2027?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved