DPR: Perubahan Nomenklatur Ganggu Alokasi Anggaran

Senin, 27 Oktober 2014 - 10:42 WIB
DPR: Perubahan Nomenklatur...
DPR: Perubahan Nomenklatur Ganggu Alokasi Anggaran
A A A
JAKARTA - Wakil ketua DPR Agus Hermanto mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) harus memperhatikan secara khusus perubahan nomenklatur di kabinetnya.

"Ini mesti ada suatu upaya khusus yang harus diperhatikan karena ada postur dari kementerian yang diubah," ujar Agus di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (27/10/2014).

Menurut Agus, nomenklatur yang berubah membuat sebagian kementerian belum bisa bekerja dan akan ada alokasi anggaran yang berubah.

"Yang pasti sebagaian kementerian belum bisa bekerja, karena harus di dukung oleh suatu anggaran yang harus di samakan persis. Ini kan tidak digabung begitu saja dan dipakai," paparnya.

Akan tetapi, harus diprogramkan dan ditentukan terlebih dahulu program-program yang baru. "Tentunya harus ada pos anggaran yang baru untuk menetapkan yang di keluarkan nanti," paparnya.
(kri)
Berita Terkait
JK soal Kabinet Merah...
JK soal Kabinet Merah Putih: Nanti 6 Bulan Baru Kita Bisa Menilai
Reshuffle Kabinet, Presiden...
Reshuffle Kabinet, Presiden Lantik 2 Menteri 1 Kepala Lembaga
Jokowi Lantik Dua Menteri...
Jokowi Lantik Dua Menteri dan Tiga Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju
JK Sentil Wacana Kabinet...
JK Sentil Wacana Kabinet Prabowo Diisi 40 Menteri: Artinya Bukan Kabinet Kerja tapi Politis
Presiden Jokowi Lantik...
Presiden Jokowi Lantik 4 Pejabat Negara
Penilaian 6 Menteri...
Penilaian 6 Menteri Baru di Mata Jokowi
Berita Terkini
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
29 menit yang lalu
Kronologi OTT 3 Anggota...
Kronologi OTT 3 Anggota DPRD OKU dan Kepala Dinas, Uang Rp2,6 Miliar hingga Fortuner Diamankan
1 jam yang lalu
Antisipasi Penumpukan...
Antisipasi Penumpukan di Rest Area, Menag Imbau Semua Masjid Dilewati Pemudik Dibuka 24 Jam
1 jam yang lalu
Ramadan 1446 H, BSI...
Ramadan 1446 H, BSI Beri Santunan untuk 4.444 Anak Yatim Dhuafa
1 jam yang lalu
Ekoteologi dan Puasa...
Ekoteologi dan Puasa Ramadan
1 jam yang lalu
Polemik RUU TNI, Ini...
Polemik RUU TNI, Ini Kekhawatiran Wasekjen PB HMI jika Disahkan
1 jam yang lalu
Infografis
Tatib Direvisi, DPR...
Tatib Direvisi, DPR Bisa Copot Kapolri hingga Pimpinan KPK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved