Partai enggak penting, yang penting calegnya

Selasa, 25 Februari 2014 - 18:35 WIB
Partai enggak penting,...
Partai enggak penting, yang penting calegnya
A A A
Kalau saya enggak terlalu memikirkan partai politiknya dalam memilih caleg, tapi lebih kepada kepribadiannya. Karena itu, apapun partainya saya kembalikan lagi ke pribadi caleg . Kalau memang memiliki gagasan bagus dan rekam jejak yang baik, kenapa tidak dipilih?

Cuma persoalannya, sampai saat ini caleg lebih banyak memajang wajahnya melalui spanduk. Ingin sih kenal sama para caleg. Kalau cuma lihat wajahnya di spanduk atau poster, nanti malah salah pilih. Bagaimana kalau caleg yang dipilih, ternyata nantinya malah korupsi.

Seharusnya sejak awal caleg turun ke masyarakat dengan menyentuh juga anak-anak muda. Tapi turunya jangan karena menjelang pemilu, tetapi bagaimana juga saat sudah terpilih bisa tetap turun di masyarakat. Makanya kalau saya sih lebih lihat ke pribadi si caleg, dibandingkan partainya.

Winanti Chandra Dewi
Mahasiswi Universitas Nasional, Jakarta
(dam)
Berita Terkait
Partai Perindo Gelar...
Partai Perindo Gelar Webinar Bertajuk Suara Pemilih Pemula, Suara yang Diperebutkan
Pilkada Serentak, Pelanggar...
Pilkada Serentak, Pelanggar Prokes Pertaruhkan Suara Pemilih
Ganjar-Mahfud Berpeluang...
Ganjar-Mahfud Berpeluang Raih Suara Pemilih Bimbang
Catat, Pemilih Dilarang...
Catat, Pemilih Dilarang Mendokumentasikan Hak Pilih di Bilik Suara
Momen Antusias Pemilih...
Momen Antusias Pemilih Pemula Ikuti Coblosan Ulang di Malang, Pelajar Rela Masuk Siang
Survei IPO: Sulit Membawa...
Survei IPO: Sulit Membawa Pemilih Muda ke TPS
Berita Terkini
Pengacara TIPU UGM yang...
Pengacara TIPU UGM yang Gugat Jokowi soal Ijazah Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen
11 menit yang lalu
Praktisi Hukum: Marcella...
Praktisi Hukum: Marcella Santoso dan Ary Bakri Mencederai Profesi Advokat
18 menit yang lalu
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
1 jam yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
1 jam yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
1 jam yang lalu
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
2 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved