Kumpulkan kader, PKS tak bahas nasib koalisi

Jum'at, 24 Mei 2013 - 15:04 WIB
Kumpulkan kader, PKS...
Kumpulkan kader, PKS tak bahas nasib koalisi
A A A
Sindonews.com - Wakil Sekretaris Jenderal (Wasekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Fahri Hamzah memastikan tidak akan membahas nasib partainya di koalisi dalam pertemuan di Bidakara.

Meski dihadiri oleh Dewan Pimpinan Pusat (DPP) dan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) se-Indonesia, Fahri meyakinkan tidak ada pembahasan mengenai keberadaan mereka di koalisi.

"Enggak, enggak dibahas, karena haknya bukan di sini, haknya di lembaga tinggi. Ini sekedar sharing dan bukan untuk membahas koalisi," kata Fahri di Bidakara, Pancoran, Jakarta Selatan, Jumat (24/5/2013).

Fahri juga menegaskan bahwa keinginannya agar PKS keluar dari koalisi tidak akan dia sampaikan dalam pertemuan itu. "Kalau mau diskusi soal itu, lebih baik diskusi sendiri bukan partai, sebab itu pendapat saya pribadi. Tetapi kan bukan domain saya, karena kita didomain eksekutif," tegasnya.

"Karena kalau saya ungkapkan keinginan saya terlalu luas akan menjadi luas (perdebatan), biarkan ini kan ada lembaga tinggi, karena ada event penting menyangkut yang lebih baik," sambungnya.

Terakhir, Anggota Komisi III DPR ini menjelaskan bahwa tidak ada perpecahan di partai berlambang bulan sabit dan padi itu. Ia mengaku, PKS tetap solid karena memiliki sistem yang sangat kuat.

"Kita memiliki apa yang disebut pemilihan rakyat dalam setiap lima tahun, jadi mereka yang ditetapkan sebagai kader. Damaged controlnya baik, dukungan ke Anis Matta saat menjadi presiden melalui aklamasi, jadi solid semuanya, dan lagi-lagi ini karena sistem partainya yang kuat, tidak ada faksi," tuntasnya.
(kri)
Berita Terkait
PKS Gelontorkan Bantuan...
PKS Gelontorkan Bantuan untuk Warga Jateng
Profil Singkat 3 Kader...
Profil Singkat 3 Kader PKS yang Berpeluang Ramaikan Pilpres 2024
Anis Buka-bukaan soal...
Anis Buka-bukaan soal Misi Besar PKS
Walaupun Oposisi, PKS...
Walaupun Oposisi, PKS Tegaskan Ingin Berpolitik yang Asyik
PKS Nilai Survei Kepercayaan...
PKS Nilai Survei Kepercayaan Publik ke Pemerintah Menurun Harus Jadi Alarm
Untuk Bansos Corona,...
Untuk Bansos Corona, Fraksi PKS Kembali Potong Gaji Anggota Bulan Agustus
Berita Terkini
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
41 menit yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
45 menit yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
1 jam yang lalu
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
1 jam yang lalu
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
1 jam yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
1 jam yang lalu
Infografis
Iran: 2 Kapal Induk...
Iran: 2 Kapal Induk Nuklir AS Tak akan Berani Menyerang!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved