Jazilul Fawaid Minta Gerakan Kader PMII Lebih Merakyat

Rabu, 12 Februari 2020 - 00:06 WIB
Jazilul Fawaid Minta...
Jazilul Fawaid Minta Gerakan Kader PMII Lebih Merakyat
A A A
JAKARTA - Wakil Ketua MPR Jazilul Fawaid meminta kader Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) agar bisa lebih merakyat dalam menjalankan program-program gerakannya.

Menurut Jazilul, banyak kader PMII dari tingkat komisariat, cabang hingga pusat yang maju menjadi calon anggota DPRD tingkat I dan II pada Pemilu 2019 lalu, namun tidak ada seorang pun terpilih.

”Saya melihat kader PMII di DKI dan dan wilayah-wilayah lain tidak ada satu pun lolos menjadi anggota DPRD. Yang menjadi heran saya adalah kenapa dan apa masalahnya?” ujar Jazilul Fawaid saat menerima audiensi Pengurus Koordinator Cabang (PKC) PMII DKI Jakarta di Gedung MPR, Senayan, Jakarta, Selasa (11/2/2020).

Menurut Jazilul yang juga sebagai Ketua Ikatan Alumni PMII, apabila gerakan para kader PMII benar-benar membasis hingga ke lapisan bawah maka hasilnya akan terlihat dan terwujud dalam pemilihan caleg tahun lalu, yakni masing-masing kader dapat membawa atau memperoleh suara untuk menghantarkan kader PMII yang maju sebagai calon anggota Dewan.

Jazilul juga berpesan agar sesama teman tidak saling menyerang meskipun dari latar belakang yang berbeda-beda, namun justru harus saling menguatkan dan mengisi.
(dam)
Berita Terkait
Terpilih Jadi Ketua...
Terpilih Jadi Ketua Kopri PMII, Wulan Raih 175 Suara
Mempertegas Ke-Indonesiaan...
Mempertegas Ke-Indonesiaan 61 Tahun Lahirnya PMII
Maju Caketum PMII, Hasnu...
Maju Caketum PMII, Hasnu Ibrahim Usung Penyempurnaan Organisasi
Nyalon Ketum PB PMII,...
Nyalon Ketum PB PMII, Hasnu Ibrahim Usung Nusantara Maju
Harlah ke-63, PMII Diajak...
Harlah ke-63, PMII Diajak Perjuangkan Masa Depan Bangsa
PMII Sulsel Dorong Mahasiswa...
PMII Sulsel Dorong Mahasiswa Berinovasi di Era Disrupsi Melalui Pelatihan Kader
Berita Terkini
Bima Arya Sarankan Lucky...
Bima Arya Sarankan Lucky Hakim Pakai Transportasi Umum PP Jakarta-Indramayu selama Magang di Kemendagri
1 jam yang lalu
Sahroni Sudah Lihat...
Sahroni Sudah Lihat Serangan ke Kejagung Sejak Buka Kasus-kasus Besar
1 jam yang lalu
KPK Sita Dokumen hingga...
KPK Sita Dokumen hingga BBE dari Penggeledahan Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
3 jam yang lalu
Di Tengah Tantangan...
Di Tengah Tantangan Global, Rampai Nusantara Terus Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
3 jam yang lalu
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
3 jam yang lalu
Pengacara Tunggu Perintah...
Pengacara Tunggu Perintah Jokowi Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
4 jam yang lalu
Infografis
Lebih dari 1 Juta Tentara...
Lebih dari 1 Juta Tentara Ukraina Tewas dan Terluka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved