JK Belum Pastikan Hadir di Rapimnas Golkar
A
A
A
JAKARTA - Mantan Ketua Umum Partai Golkar Jusuf Kalla (JK) belum bisa memastikan dirinya akan menghadiri rapat pimpinan nasional (Rapimnas) Partai Golkar di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta.
Rapimnas itu rencananya berlangsung selama dua hari, mulai Sabtu 23 Januari besok hingga Minggu 24 Januari 2016. "Belum (Pastikan hadir), saya lihat dulu," ujar pria yang akrab disapa JK di kantornya, Jakarta, Jumat (22/1/2016).
Pria yang menjabat sebagai Wakil Presiden RI ini pun mengaku belum mendengar kabar bahwa Agung Laksono tidak akan menghadiri Rapimnas Partai Golkar tersebut.
Namun, menurut dia, Rapimnas itu bisa digelar selama penyelenggaranya adalah pengurus Partai Golkar hasil musyawarah nasional (Munas) Riau 2009.
"Selama dasarnya karena Munas Riau, tentu bisa dengan yang dulu dengan perjanjian bahwa itu digabungkan masing-masing," tutur Wakil Presiden ini.
PILIHAN:
Demokrat dan PPP Hormati Pergantian Ketua Komisi III DPR
KPK Segera Periksa RJ Lino Usai Putusan Praperadilan
Rapimnas itu rencananya berlangsung selama dua hari, mulai Sabtu 23 Januari besok hingga Minggu 24 Januari 2016. "Belum (Pastikan hadir), saya lihat dulu," ujar pria yang akrab disapa JK di kantornya, Jakarta, Jumat (22/1/2016).
Pria yang menjabat sebagai Wakil Presiden RI ini pun mengaku belum mendengar kabar bahwa Agung Laksono tidak akan menghadiri Rapimnas Partai Golkar tersebut.
Namun, menurut dia, Rapimnas itu bisa digelar selama penyelenggaranya adalah pengurus Partai Golkar hasil musyawarah nasional (Munas) Riau 2009.
"Selama dasarnya karena Munas Riau, tentu bisa dengan yang dulu dengan perjanjian bahwa itu digabungkan masing-masing," tutur Wakil Presiden ini.
PILIHAN:
Demokrat dan PPP Hormati Pergantian Ketua Komisi III DPR
KPK Segera Periksa RJ Lino Usai Putusan Praperadilan
(kri)