Dalam Kasus Skandal Freeport, Logika Jaksa Agung Dipertanyakan

Rabu, 20 Januari 2016 - 14:56 WIB
Dalam Kasus Skandal...
Dalam Kasus Skandal Freeport, Logika Jaksa Agung Dipertanyakan
A A A
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR Supratman Andi Agtas meminta Jaksa Agung HM Prasetyo menggunakan logika dalam penanganan kasus pemufakatan jahat perpanjangan kontrak PT Freeport Indonesia.

Hal itu lantaran Prasetyo mengaku kesulitan mencari pengusaha minyak M Riza Chalid yang menjadi saksi kunci kasus tersebut.

Dalam rapat bersama Komisi III kemarin, 19 Januari 2016. Prasetyo juga sempat meminta bantuan dari komisi hukum DPR itu untuk menemukan keberadaan Riza.

Menurut Supratman, seharusnya Kejaksaan Agung (Kejagung) terlebih dahulu memastikan keberadaan Riza sehingga dapat membuktikan kasus tersebut.

"Logikanya harus diputar dong. Pastikan dulu Riza Chalid bisa dihadirkan enggak, kalau enggak bisa dihadirkan sudah pasti kalah Kejaksaan," ujar Supratman di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (20/1/2016).

Apa lagi politikus Gerindra itu menilai, tidak ada kerugian negara dalam kasus dugaan pemufakatan jahat itu.

"Yang diperiksa adalah orang-orang yang tidak tahu sama sekali tentang peristiwa yang terjadi. Kan pemufakatan jahat itu unsur pertamanya menyangkut kesepakatan," tandas Riza.

Pilihan:

2 Aktor Skandal Freeport Mundur, Sekarang Giliran Sudirman Said
(maf)
Berita Terkait
IPO Pertamina Berpotensi...
IPO Pertamina Berpotensi Cegah Mafia Migas
Ahok Jadi Kandidat Dirut...
Ahok Jadi Kandidat Dirut Pertamina, Pengamat: Tidak Jaminan
Haruskah Ahok Dipecat?
Haruskah Ahok Dipecat?
Pengamat: Ada Indikasi...
Pengamat: Ada Indikasi Mafia Migas di Balik Harga BBM yang Tak Kunjung Turun
Smelter Freeport di...
Smelter Freeport di Gresik Terbakar, Tim Gabungan Damkar Dikerahkan ke Lokasi
Terungkap! Pengadaan...
Terungkap! Pengadaan Impor Bensin Premium Cuma Jadi Bancakan Mafia Migas
Berita Terkini
Mutasi Polri, 29 Jenderal...
Mutasi Polri, 29 Jenderal Polisi Didistribusikan Jadi Pejabat di Kementerian/Lembaga
42 menit yang lalu
Tepis RUU TNI Kembalikan...
Tepis RUU TNI Kembalikan Dwifungsi ABRI, Utut Adianto Berdalih Tak Ada yang Bisa Kembalikan Jarum Jam
1 jam yang lalu
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
5 jam yang lalu
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
7 jam yang lalu
Beri Semangat Santri...
Beri Semangat Santri di Ponpes Ciamis, Bahlil Cerita Tidak Pernah Mimpi Jadi Pejabat
10 jam yang lalu
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan...
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan Lapas Kutacane yang Kabur Belum Kembali
10 jam yang lalu
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved