Pesawat TNI AU CN-235 Tergelincir di Lanud Wamena, Pilot dan Kru Selamat

Sabtu, 24 Desember 2022 - 00:16 WIB
loading...
Pesawat TNI AU CN-235...
Pesawat TNI AU CN-235 A-2302 tergelincir saat mendarat di Lanud Wamena, Papua Pegunungan, Jumat (23/12/2022). Foto/Istimewa
A A A
PAPUA - Pesawat TNI AU tergelincir saat mendarat di Lanud Wamena, Papua Pegunungan, Jumat (23/12/2022). Pesawat tersebut jenis CN-235 A-2302.

Komandan Lanud Wamena Letkol Pnb Yulianto mengatakan, tidak ada korban dari peristiwa yang terjadi pada 09.03 WIT tersebut. Baik pilot maupun kru pesawat dalam kondisi aman.

”Pilot dan kru dalam kondisi aman, demikian juga operasional Bandara Wamena sudah kembali berjalan normal,” kata Yulianto, Jumat (23/12/2022).

Peristiwa itu terjadi saat pesawat dari Skadron Udara 27 Lanud Manuhua Biak Papua itu mendarat pukul 09.03 WIT. Pesawat mengalami kerusakan pada nose wheel.

”Pesawat mengalami kerusakan pada nose wheel,” ungkapnya.

Yulianto mengatakan, pesawat tersebut sedang melaksanakan misi operasi angkutan udara Noken Timur 22 dari Lanud Yku Timika.



Saat ini, kata Yulianto, pesawat CN-235 itu telah dievakuasi dan diparkir di apron lanud. Sementara penyebab insiden kecelakaan sedang dalam penyelidikan tim investigasi TNI AU.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Pati TNI AU Memasuki...
5 Pati TNI AU Memasuki Masa Pensiun usai Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Mutasi TNI Maret 2025,...
Mutasi TNI Maret 2025, Daftar Lengkap 21 Pati TNI AU Dipindahtugaskan Jenderal Agus Subiyanto
Profil Marsdya Yusuf...
Profil Marsdya Yusuf Jauhari, Salah Satu Pati Senior di TNI AU
7 Pati TNI Angkatan...
7 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, 3 di Antaranya Marsekal Pertama
Daftar Lengkap 27 Pati...
Daftar Lengkap 27 Pati TNI AU Dimutasi Jenderal Agus Subiyanto pada Januari-Februari 2025
Mabes TNI AU Terima...
Mabes TNI AU Terima Kunjungan Raffi Ahmad, Perkuat Sinergi Pertahanan-Industri Kreatif
Kolonel Pom Seprianus...
Kolonel Pom Seprianus Hanok Sarante Resmi Jabat Danpom Koopsudnas
KPU Beberkan Anggaran...
KPU Beberkan Anggaran Pelaksanaan PSU Paling Banyak di Wilayah Papua
Ini 3 Cuitan Kritik...
Ini 3 Cuitan Kritik Fiersa Besari Sebelum Musibah Puncak Cartenz Papua
Rekomendasi
Batu-batu di Bawah Samudra...
Batu-batu di Bawah Samudra Pasifik Ungkap Awal Mula Bumi Tercipta
Sejumlah Pedemo Tolak...
Sejumlah Pedemo Tolak UU TNI di Malang Hilang Kontak
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina ketimbang Negara-negara Islam
Berita Terkini
Presiden Prabowo Lantik...
Presiden Prabowo Lantik Para Duta Besar di Istana Sore Nanti
15 menit yang lalu
Puan dan Jokowi Duduk...
Puan dan Jokowi Duduk Satu Meja, Guntur Romli Ungkit Pemecatan
24 menit yang lalu
Mantan Koordinator GAM...
Mantan Koordinator GAM Ungkap Alasannya Dukung Pengesahan RUU TNI
1 jam yang lalu
Sesalkan Aksi Teror...
Sesalkan Aksi Teror Terhadap Wartawan Tempo, AHY Harap Isu Tak Melebar
1 jam yang lalu
Anak-anak Presiden Ngumpul...
Anak-anak Presiden Ngumpul Bareng di Ultah Didit, AHY: Jarang-Jarang Satu Meja Bersenda Gurau
1 jam yang lalu
Bergabung ke Demokrat,...
Bergabung ke Demokrat, Mantan Wasekjen PBB Optimistis Dongkrak Suara di Pemilu 2029
1 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved