Momen Keakraban Anies dan AHY di Kantor DPP Demokrat

Jum'at, 07 Oktober 2022 - 11:12 WIB
loading...
A A A
Sebelum ini, Anies dan AHY sendiri sebagai dua sahabat sudah berulangkali melakukan pertemuan, membahas isu-isu kemasyarakatan dan kebangsaan terkini.

Pertemuan ini dilakukan hanya empat hari pasca deklarasi Anies sebagai capres ini, sepulang Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono dari pelantikan pengurus DPC se-Jateng dan se-Yogyakarta, pada Senin-Rabu lalu.

Dalam pertemuan ini, Anies dan AHY akan membahas mengenai berbagai permasalahan yang dihadapi masyarakat dan bangsa Indonesia saat ini, termasuk dinamika seputar Indonesia, maupun perubahan dan perbaikan.

Dalam pertemuan ini, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono didampingi oleh Sekjen Teuku Riefky, Bendahara Umum Renville Antonio, para Waketum, Sekretaris Majelis Tinggi Partai Andi Mallarangeng, para Wasekjen, para Kepala Badan, dan para Kepala Departemen.

Partai Nasdem telah mendeklarasikan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai Capres untuk Pilpres 2024 pada 3 Oktober 2022 lalu di Nasdem Tower. Deklarasi tersebut disampaikan langsung oleh Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
AHY Pidato di Stanford:...
AHY Pidato di Stanford: Indonesia Siap Membentuk Agenda Pembangunan Berkelanjutan dan Adil
Hadiri MNC Forum, AHY...
Hadiri MNC Forum, AHY Sebut Media Miliki Peran Penting Dalam Menjaga Demokrasi
Resmikan Gedung Baru...
Resmikan Gedung Baru IPDN, Menko AHY: Ciptakan Birokrasi Adaptif, Inovatif, dan Berkelanjutan
Demokrat Nilai Prabowo...
Demokrat Nilai Prabowo Tunjukkan Sikap Kemandirian sebagai Kepala Negara Bukan Presiden Boneka
Momen Prabowo Minta...
Momen Prabowo Minta AHY Pimpin Hymne Taruna saat Halalbihalal Purnawirawan TNI
Demokrat soal RUU Perampasan...
Demokrat soal RUU Perampasan Aset: Kami Makmum Aja di DPR
Jejak Pendidikan Agus...
Jejak Pendidikan Agus Harimurti Yudhoyono, Lulusan Terbaik Taruna Nusantara dan Akmil
Profil SMA Taruna Nusantara...
Profil SMA Taruna Nusantara dan 8 Alumni yang Menjadi Pejabat di Era Presiden Prabowo
Ahok hingga Anies Melayat...
Ahok hingga Anies Melayat Suami Najwa Shihab
Rekomendasi
5 Gejala Ginjal Rusak...
5 Gejala Ginjal Rusak yang Bisa Dilihat di Kaki, Jangan Sepelekan Gatal
Fermin Aldeguer Bidik...
Fermin Aldeguer Bidik Sejarah di MotoGP Inggris: Mampukah Tradisi Pemenang Baru Berlanjut?
Mengapa Banyak Terjadi...
Mengapa Banyak Terjadi Gempa Bumi di Yunani? Ini Penjelasan Ilmiahnya
Berita Terkini
PPP NTT Berikan Senjata...
PPP NTT Berikan Senjata Tradisional ke Mardiono saat Mukerwil di Kupang
Wakil Ketua Komisi VII...
Wakil Ketua Komisi VII DPR Minta Pemerintah Pertahankan Status Kaldera Toba di UNESCO
Ngabalin: Kasus Ijazah...
Ngabalin: Kasus Ijazah Jokowi Proyek Besar, Saya Tahu Dalangnya
Letjen Djaka Dilantik...
Letjen Djaka Dilantik Jadi Dirjen Bea Cukai, Mensesneg: Sudah Mundur dari TNI
Muncul Isu Prabowo Reshuffle...
Muncul Isu Prabowo Reshuffle Kabinet, Mensesneg: Belum Ada Pembahasan
Penampakan Harun Masiku...
Penampakan Harun Masiku Selfie Bareng Hasto dan Djan Faridz di Ruangan Eks Ketua MA Hatta Ali
Infografis
Manchester City Gagal...
Manchester City Gagal Juara Piala FA, Pep di Ujung Tanduk?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved