Dibuang dari Kopassus karena Cacat, Peraih Bintang Sakti Ini Malah Jadi Kunci Opsus Era Soeharto

Selasa, 13 September 2022 - 06:27 WIB
loading...
A A A
Di politik, Opsus menggelar berbagai operasi khusus, mengintervensi rapat-rapat dan musyawarah partai untuk menciptakan krisis kepemimpinan. Selanjutnya menggantinya dengan pemimpin yang dapat bekerja sama dengan pemerintah. Bahkan, Opsus pula lah yang berada di balik penyatuan 201 organisasi ke dalam Sekber Golkar dan maju pada Pemilu 1971.

”Prestasi yang ditunjukkan Pak Agus menjadikan dirinya sebagai tumpuan utama dari Benny Moerdani dan Ali Moertopo dalam setiap operasi di medan tempur dan operasi intelijen,” kenang Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar yang sempat bergabung di Opsus.

Besarnya peran yang dimainkan Opsus, membuat Opsus menjadi organisasi super body dan jalan keluar bagi setiap instansi negara yang mengalami kesulitan. Bahkan, saking besarnya otoritas Opsus maka siapa pun pengusaha maupun pejabat di kementerian dan lembaga harus melapor ke Opsus sebelum pergi ke luar negeri.

”Begitu istimewanya Opsus, semua instansi meminta bantuan Pa Agus. Sampai ada ungkapan Agus itu Opsus, Opsus itu Agus,’ kata perwira kesehatan yang juga anggota Opsus Letkol Cdm (Purn) Joseph Halim.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Jenderal Jabat KSAD...
5 Jenderal Jabat KSAD dalam 10 Tahun Terakhir, Mulyono hingga Maruli Simanjuntak
TNI Angkatan Darat Buka...
TNI Angkatan Darat Buka Peluang Anak Korban Ledakan Amunisi di Garut Jadi Prajurit
Deretan Penghargaan...
Deretan Penghargaan Mentereng Koleksi Mulyono, Brevet Komando Kopassus hingga Wing Penerbang TNI AU
Brevet dan Penghargaan...
Brevet dan Penghargaan Letjen TNI Bobby Rinal Makmun, Beberapa Didapat dari Militer Luar Negeri
TNI AD Bantu Proses...
TNI AD Bantu Proses Pemakaman Korban Ledakan Amunisi di Garut
TNI AD Lanjutkan Investigasi...
TNI AD Lanjutkan Investigasi Tragedi Ledakan Amunisi di Garut
Kisah Mayjen TNI Farid...
Kisah Mayjen TNI Farid Makruf, dari Jualan di Pasar Madura Kini Sandang Pangkat Bintang 2
Rampung Diidentifikasi,...
Rampung Diidentifikasi, 9 Jenazah Warga Korban Ledakan Amunisi Garut Dimakamkan
5 Fakta Ledakan Amunisi...
5 Fakta Ledakan Amunisi di Garut yang Mengejutkan, Investigasi Terus Berlanjut
Rekomendasi
Kekayaan Raja Charles...
Kekayaan Raja Charles III Naik Jadi Rp13,8 Triliun, Ini 5 Miliarder Inggris Terkaya
Ditopang Strategi Bisnis...
Ditopang Strategi Bisnis Adaptif, Laba Jasindo Melonjak 68% hingga April 2025
Expert Care: Skincare...
Expert Care: Skincare Anak Lokal Berbasis Riset dan Inovasi Dokter Anak Indonesia
Berita Terkini
Respons Agresivitas...
Respons Agresivitas China, Akademisi Imbau ASEAN Tingkatkan Persatuan
Hibah Bill Gates Rp2,6...
Hibah Bill Gates Rp2,6 Triliun ke RI, Sri Gusni Perindo: Momentum Percepatan Pembangunan Kesehatan Nasional
Ekosistem Transportasi...
Ekosistem Transportasi Online Terjaga, ORASKI: Jangan Rusak dengan Regulasi Keliru Arah
Pemerintah Didorong...
Pemerintah Didorong Adopsi Pendekatan Inggris Kurangi Bahaya Tembakau
Polemik Ijazah Jokowi,...
Polemik Ijazah Jokowi, Roy Suryo: Ada Dua yang Terbongkar
6 Pelaku Kasus Grup...
6 Pelaku Kasus Grup Fantasi Sedarah Ditangkap, Ini Perannya
Infografis
Maarten Paes Jadi Bintang...
Maarten Paes Jadi Bintang di Laga Indonesia vs Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved