Ini 3 Faktor yang Bikin Partai Perindo Selangkah Lagi ke Senayan

Rabu, 10 Agustus 2022 - 16:16 WIB
loading...
Ini 3 Faktor yang Bikin...
Menurut IPS, ada tiga faktor yang membuat elektabilitas Partai Perindo naik. Foto/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Rilis lembaga survei Indonesia Polling Station (IPS) menunjukkan elektabilitas Partai Persatuan Indonesia (Perindo) di angka 3,5 persen. Angka tersebut melampaui dua partai di parlemen, yakni PAN dan PPP.

Peneliti IPS Raissa AZ Zahra mengungkapkanya peningkatan elektabilitas Partai Perindo disebabkan tiga hal. Pertama, program Partai Perindo yang menjurus pada kesejahteraan rakyat. Dia menilai, program Partai Perindo nyata dan terasa bagi masyarakat.

"Program nyata yang dilakukan kader Perindo di tiap daerah, seperti melakukan aktivitas sosial di masyarakat itu terpotret dalam survei kami," kata Raissa Rabu (10/8/2022).



Faktor kedua, masuknya Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi. Menurut Raissa, bergabungnya TGB berdampak positif pada elektabilitas Partai Perindo. "Hal ini semakin menegaskan Partai Perindo adalah partai yang inklusif," ucapnya.

Ketiga, strategi branding Partai Perindo melalui media, termasuk media sosial. "Karena strategi media sosial yg masif untuk menjangkau pemilih pemula atau generasi milenial dirasa cukup berhasil," ujarnya.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perindo Dukung Langkah...
Perindo Dukung Langkah Pemerintah Berlakukan Tes Kejiwaan Dokter PPDS Imbas Marak Kasus Pelecehan Seksual
Partai Perindo Dukung...
Partai Perindo Dukung Tindakan Cepat Pemerintah Rombak Pendidikan Dokter Spesialis
Gelar Konsolidasi Hadapi...
Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029, Partai Perindo Matangkan Strategi Politik
DPP dan DPW Partai Perindo...
DPP dan DPW Partai Perindo se-Jakarta Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029
Hadiri Peluncuran Puspa...
Hadiri Peluncuran Puspa Daya, Keluarga Korban Kekerasan Seksual Akui Advokasi Perindo Gratis
Peringatan Hari Kartini,...
Peringatan Hari Kartini, Perindo Dorong Perempuan Berani Bersuara
Perindo Luncurkan Puspa...
Perindo Luncurkan Puspa Daya, Organisasi Sayap yang Fokus pada Perlindungan Perempuan, Anak, dan Disabilitas
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
Partai Perindo Panaskan...
Partai Perindo Panaskan Mesin Politik Hadapi Pemilu 2029, Banten Jadi Titik Awal
Rekomendasi
Deretan Gelar Naoya...
Deretan Gelar Naoya Inoue: Raja Kelas Ringan hingga Bantam Super Tak Terbantahkan
Siap-siap, ASN BIN Mulai...
Siap-siap, ASN BIN Mulai Pindah ke IKN di Bulan Juni 2025
Siapa Ian Machado Garry?...
Siapa Ian Machado Garry? Petarung yang Tertarik Menguji Islam Makhachev di Kelas Welter UFC
Berita Terkini
Saksikan Malam Ini 30...
Saksikan Malam Ini 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Jurus Yassierli Tangkal Badai PHK Bersama Anita Dewi, di iNews
8 menit yang lalu
Warna Motor Royal Enfield...
Warna Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Beda dengan di LHKPN
43 menit yang lalu
Tim Hukum Hasto Minta...
Tim Hukum Hasto Minta Jaksa Buka CCTV Ruangan Merokok Kantor KPK untuk Buktikan Klaim Wahyu
1 jam yang lalu
8 Tuntutan Forum Purnawirawan...
8 Tuntutan Forum Purnawirawan TNI, Mendorong Reshuffle hingga Pergantian Wapres
1 jam yang lalu
Penggunaan Gawai, Tantangan...
Penggunaan Gawai, Tantangan Baru Pendidikan Indonesia?
1 jam yang lalu
Kesaksian dan BAP Berbeda,...
Kesaksian dan BAP Berbeda, Saksi Rahmat Setiawan Tonidaya Dicecar Pertemuan Wahyu dan Hasto di KPU
1 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved